Tag: dinas peternakan

Sapi kurban bantuan Presiden untuk Aceh miliki bobot satu ton lebih

Sapi kurban bantuan Presiden RI Joko Widodo untuk Provinsi Aceh tahun ini memiliki bobot mencapai satu ton lebih yakni 1.088 kilogram (kg) yang ...

Petugas temukan cacing hati pada hewan kurban di Blitar

Petugas Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Blitar dan Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) Jatim 8 melakukan pemeriksaan saat ...

Dinas Peternakan Gunungkidul pantau tempat penyembelihan hewan kurban

Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, memantau tempat-tempat penyembelihan hewan kurban dengan ...

Warga Muslim Mimika-Papua Tengah dibantu puluhan hewan kurban

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mimika, Provinsi Papua Tengah menyerahkan bantuan sebanyak 32 ekor sapi sebagai hewan kurban pada Idul Adha 1444 ...

Ketua MPR RI minta pemerintah aktif awasi pemotongan hewan kurban

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta pemerintah aktif mengawasi pemotongan hewan kurban saat Hari Raya Idul Adha pada 28-29 Juni 2023 hingga tiga ...

Di Riau 25 orang digigit hewan terinfeksi rabies Januari-Mei 2023

Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Riau mencatat periode Januari-Mei 2023 sebanyak 25 orang digigit hewan yang terinfeksi ...

Kasus minim, Jawa Barat bakal deklarasi sebagai provinsi bebas rabies

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar) bakal mendeklarasikan diri sebagai provinsi yang bebas dari kasus rabies dimana kasus terakhir ...

Pemprov Lampung mengimbau masyarakat potong hewan kurban di RPH

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung mengimbau masyarakat di daerahnya untuk melakukan pemotongan hewan kurban di rumah potong hewan ...

Pemprov Jabar mewaspadai antraks hingga cacar sapi jelang Idul Adha

Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) mewaspadai penyakit antraks, penyakit mulut dan kuku (PMK), dan cacar sapi pada hewan ternak menjelang ...

Gubernur Jatim: Jangan banting hewan kurban

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengimbau tak ada pembantingan saat proses pemotongan hewan kurban, khususnya sapi di atas bobot 800 ...

Steril kucing dan vaksinasi rabies di Kudus

Dokter hewan melakukan operasi steril pada kucing saat kegiatan pelayanan steril dan vaksin rabies pada kucing dan anjing di Kudus, Jawa Tengah, ...

NTB libatkan 290 dokter periksa kesehatan hewan qurban

Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disnakeswan) Nusa Tenggara Barat melibatkan 290 dokter hewan untuk memeriksa kesehatan hewan qurban di wilayah ...

DPKH Gunungkidul data TPH kurban untuk permudah pengawasan

Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mendata lokasi tempat pemotongan (TPH) hewan untuk ...

Tren kasus penyakit rabies di Sulsel meningkat dari tahun ke tahun

Dinas Peternakan Sulawesi Selatan melansir data kasus penyakit rabies dengan tren temuan yang terus meningkat pada hewan dari tahun ke tahun di ...

Pemkab Bangkalan terbitkan SKKHK cegah penyebaran PMK dan LSD

Dinas Peternakan Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, menerbitkan Surat Keterangan Kesehatan Hewan Kurban (SKKHK) guna mencegah penyebaran penyakit mulut ...