Tag: dinas koperasi

FEBI UIN Palu-Pemprov Sulteng sinergi asah kompetensi 326 mahasiswa

Fakultas Ekonomi Bisnis Islam Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu bersinergi dengan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah untuk ...

Gubernur Khofifah raih penghargaan Jasa Bakti Koperasi dan UKM

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meraih penghargaan berupa Jasa Bakti Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) kategori Pejabat Negara ...

Pemprov Papua Barat bantu 1.600 unit peralatan dagang untuk UMKM

Pemerintah Provinsi Papua Barat memberikan bantuan sebanyak 1.600 lebih unit peralatan untuk mendukung perdagangan UMKM se-Papua ...

Wapres Ma'ruf ingin banyak pesantren di Kalsel gabung ke OPOP

Wakil Presiden Indonesia Ma'ruf Amin berkeinginan banyak pesantren di Kalimantan Selatan bergabung ke One Pesantren One Product (OPOP) untuk ...

Wawali Surabaya minta ASN pelopori gunakan sepatu produksi Dolly

Wakil Wali Kota Surabaya Armuji meminta Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan pemerintah kota setempat mempelopori penggunaan sepatu produksi ...

Produk alas kaki Kota Mojokerto diminati di ICR APEKSI 2022

Produk alas kaki asal Kota Mojokerto, Jawa Timur diminati peserta kegiatan Indonesia City Expo (ICE) Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia ...

Pemkab Bekasi gelar diskon 30 persen produk UMKM di 36 gerai

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi, Jawa Barat menggelar Program Great Sale berupa diskon 30 persen bagi produk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah ...

Pemkot Surakarta sebut semua produk UMKM laku di ASEAN Para Games

Pemerintah Kota Surakarta menyebutkan semua produk buatan pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) laku terjual pada ajang olahraga difabel, ...

Sesmenkop dorong koperasi terapkan prinsip manajemen modern

Sekretaris Kementerian Koperasi (Sesmenkop) RI Arif Rahman Hakim mendorong supaya koperasi menerapkan prinsip manajemen modern supaya bisa tumbuh dan ...

Pemprov NTT gandeng koperasi garap program unggulan daerah

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) menggandeng koperasi di daerah itu untuk bersama-sama menggarap program unggulan yang dihadirkan ...

Pemkab tugaskan Ivan Gunawan populerkan produk batik Bogor

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, Jawa Barat, menugaskan desainer kondang sekaligus selebriti Ivan Gunawan untuk memopulerkan produk-produk ...

Wali Kota Medan ajak anak muda bangkitkan perekonomian

Wali Kota Medan, Sumatera Utara, Bobby Nasution mengajak anak-anak muda berkreasi dan berinovasi dalam setiap ajang yang digelar guna membangkitkan ...

Mendag sebut harga kebutuhan bahan pokok di Surabaya stabil

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyatakan ketersediaan harga kebutuhan pokok di pasar-pasar tradisional Kota Surabaya, Jawa Timur, ...

Kemenkop: HKI sangat penting bagi pelaku usaha mikro

Staf Ahli Menteri Bidang Ekonomi Makro Kementerian Koperasi dan UKM Rulli Nuryanto menyatakan hak kekayaan intelektual (HKI) punya sejumlah fungsi ...

UMKM Sumbar ekspor satu ton bumbu rendang ke Jerman

Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) asal Kota Payakumbuh, Sumatera Barat, Dapur Mutiara mengekspor satu ton bumbu rendang dengan tiga varian ...