Tag: diimbau

KLHK: Kebakaran hutan Jateng capai 183 hektare

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyebutkan luasan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah tersebut sepanjang tahun ini ...

Pendakian Gunung Guntur dibuka lagi, pendaki jangan buat api unggun

Jalur pendakian Gunung Guntur, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat, kembali dibuka untuk umum, setelah beberapa hari ditutup karena ...

Bea Cukai Jambi Paparkan Hasil Gempur Rokok Ilegal di Provinsi Jambi

Operasi Gempur Tahun 2024, yang dilaksanakan secara serentak oleh seluruh unit vertikal Bea Cukai dari tanggal 5 sampai 31 Juli 2024, telah usai. ...

Jajaran Korem 152/Baabullah berjuang evakuasi korban banjir bandang 

Jajaran Korem 152/Baabullah Ternate, Maluku Utara (Malut) dikerahkan untuk membantu evakuasi warga terdampak banjir bandang yang melanda Kelurahan ...

BMKG: Gempa 5 magnitudo guncang Ternate pada Senin pagi

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mendeteksi gempa 5 magnitudo mengguncang Ternate, Maluku Utara, Senin pagi pukul 07.17 ...

Warga Muratara serahkan buaya liar ke BKSDA

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Selatan menerima penyerahan buaya liar berukuran tiga meter yang ditangkap Warga Desa Rupit, Musi ...

Tiga ruas jalan dan satu jembatan putus akibat banjir di Gayo Lues

Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA) menyebut tiga ruas jalan dan satu unit jembatan di desa atau Gampong Padang, Kecamatan Terangun, Kabupaten ...

CPNS di Badan Karantina Indonesia 2024, formasi dan tahap seleksi

Badan Karantina Indonesia telah merilis kebutuhan formasinya bagi warga negara Indonesia yang ingin bergabung sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil ...

Jasa Marga alihkan ruas tol dalam kota arah Slipi imbas demo DPR

Penyedia layanan pengoperasian jalan tol Jasamarga Tollroad Operator (JMTO) mengalihkan pengguna jalan yang melintasi ruas tol dalam kota arah Slipi ...

Kupas Tuntas Importasi Barang Lartas

Kegiatan importasi memungkinkan masyarakat memperoleh bahan baku, barang, dan produk yang jumlahnya terbatas atau tidak bisa dihasilkan di dalam ...

Total jumlah formasi CPNS 2024 untuk pusat dan daerah

Pemerintah Indonesia telah mengumumkan alokasi formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024, mencakup kebutuhan di instansi pusat dan ...

Massa mulai padati depan Gedung DPR/MPR RI

Massa mulai memadati di depan gedung DPR/MPR RI, Jakarta Pusat, untuk menyampaikan aspirasi terkait pengawalan dan tuntutan terkait dua putusan ...

Pengunjuk rasa di Jakarta diimbau tetap santun dan tak memprovokasi

Polisi mengimbau para pengunjuk rasa di sekitar Patung Kuda Monumen Nasional (Monas), Mahkamah Konstitusi dan Istana Merdeka, Jakarta serta Gedung ...

Gunung Marapi Sumbar kembali erupsi

Gunung Marapi di Sumatera Barat kembali mengalami erupsi dengan suara letusan dan getaran jelas terdengar dan dirasakan oleh warga, Rabu ...

Pemkot Batam buka penerimaan 86 formasi CPNS, tenaga teknis terbanyak

Pemerintah Kota (Pemkot) Batam, Kepulauan Riau (Kepri), secara resmi membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024 untuk 86 ...