Tag: dewan keamanan

Israel akui telah serang tenda-tenda di RS Syuhada Al-Aqsa di Gaza

Militer Israel pada Minggu malam (13/10) mengakui bahwa mereka telah mengebom tenda-tenda yang menampung para pengungsi di Rumah Sakit Syuhada ...

Israel gunakan drone peledak yang dilarang hukum internasional di Gaza

Penggunaan (bomb-laden) drone berisi bahan peledak oleh militer Israel selama melakukan operasi di Gaza utara "dilarang berdasarkan hukum ...

Liga Arab sebut Israel berupaya usir Palestina dengan genosida di Gaza

Liga Arab pada Minggu (13/10) mengecam genosida yang sedang dilakukan oleh Israel di Gaza utara dan menuduh Tel Aviv sedang menjalankan rencana untuk ...

Turki minta DK PBB cegah serangan lebih lanjut Israel terhadap UNIFIL

Kementerian Luar Negeri Turki pada Minggu (13/10) mendesak Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) untuk mencegah pasukan ...

PBB: Serangan Israel terhadap UNIFIL 'dapat dianggap kejahatan perang'

Kecaman terus mengalir atas serangan Israel baru-baru ini terhadap Pasukan Sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di Lebanon (UNIFIL), yang telah ...

PM Italia telepon Netanyahu terkait serangan Israel terhadap UNIFI

Dalam sebuah pembicaraan via telepon, Perdana Menteri (PM) Italia Giorgia Meloni menyatakan kepada PM Israel Benjamin Netanyahu bahwa penyerangan ...

Palestina minta AS desak Israel patuhi resolusi internasional

Palestina pada Sabtu (12/10) meminta AS untuk berhenti mendukung Israel dan memaksa Israel untuk mengakhiri agresi mereka serta mematuhi resolusi ...

Serangan Israel berlanjut di Gaza, sasar warga sipil dan infrastruktur

Serangan udara Israel kembali menewaskan satu warga Palestina dan melukai sejumlah lainnya di Gaza City pada Minggu, sementara serangan lainnya ...

Israel perkuat tindakan genosida dengan membantai warga Gaza utara

Kantor Media Gaza pada Sabtu (12/10) menyatakan tentara Israel memperhebat aksi genosida di Jalur Gaza utara, termasuk menyerbu kamp pengungsi ...

KSAD sebut belum ada perintah untuk tambah pasukan di Lebanon

Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menyebut bahwa dirinya belum ada menerima perintah oleh Panglima TNI ...

34 negara menuntut jaminan keamanan bagi personel UNIFIL di Lebanon

Sebanyak 34 negara yang berkontribusi kepada Pasukan Sementara PBB di Lebanon (UNIFIL) pada Sabtu (12/10) mengeluarkan pernyataan bersama yang ...

UNICEF: Kehidupan anak Palestina dan Lebanon 'hancur tak terbayangkan'

Kehidupan anak-anak di Palestina dan Lebanon “hancur dengan cara yang tak terbayangkan,” kata Direktur Eksekutif Dana Anak Perserikatan ...

PM Mikati: Prioritas utama Lebanon adalah gencatan senjata

Prioritas utama Lebanon adalah mencapai gencatan senjata dan mengakhiri agresi Israel sambil memastikan keamanan dan keselamatan warga negaranya, ...

Gaza desak warganya menentang perintah evakuasi Israel

Kementerian Dalam Negeri di Gaza mendesak penduduk di Gaza utara untuk menentang perintah evakuasi Israel dan memperingatkan bahwa wilayah selatan ...

Hamas tuding Israel lakukan pembantaian di bawah perlindungan AS

Kelompok pejuang Palestina, Hamas, menuding Israel—dengan dukungan AS—melakukan pembantaian di Jabalia, Gaza utara, sebagai "balasan ...