Tag: destinasi pariwisata super prioritas

InJourney terus majukan destinasi pariwisata di lima DTSP

PT Aviasi Pariwisata Indonesia atau InJourney sebagai Holding BUMN Pariwisata melakukan berbagai upaya untuk mengembangkan destinasi pariwisata ...

Menparekraf ajak pengusaha Australia buat paket wisata 5 DPSP

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengajak pelaku industri perjalanan (travel agent) di Australia ...

Kemenkomarves: Investasi di Toba lebih dari Rp8 triliun selama 5 tahun

Deputi Bidang Koordinasi Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) Odo Manuhutu ...

InJourney terus matangkan persiapan F1Powerboat di Danau Toba

Penyelenggara kejuaraan F1Powerboat PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney terus mematangkan persiapan pelaksanaan balap perahu ...

Plt Dirut sebut BPOLBF terbuka jalin kerja sama dengan investor lokal

Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) Frans Teguh mengatakan, pihaknya terbuka untuk menjalin ...

BPOLBF: Budaya Manggarai jadi basis nilai pengembangan Parapuar

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) terus berupaya menjadikan budaya sebagai basis nilai dan tonggak pengembangan pariwisata ...

AP II: Fasilitas Bandara Sisingamangaraja XII siap jelang F1 Powerboat

PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II memastikan kesiapan sarana dan prasarana Bandara Sisingamangaraja XII Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatera ...

PT TWC lakukan kajian lapangan kunjungan pelajar naik Candi Borobudur

PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko (TWC) melakukan kajian lapangan terbuka kunjungan bagi pelajar naik Candi Borobudur, di ...

Desa Wisata Wae Lolos hadirkan 7 destinasi alam tarik wisatawan

Desa Wisata Wae Lolos di Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) menghadirkan sebanyak 7 destinasi wisata alam untuk menarik ...

BPOLBF imbau pelaku parekraf utamakan keamanan dan keselamatan

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) mengimbau pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif (Parekraf) di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai ...

1.500 bibit mangrove ditanam di kawasan Taman Nasional Bunaken

Sebanyak 1.500 bibit mangrove ditanam di kawasan Taman Nasional Bunaken, Sulawesi Utara (Sulut), bertepatan dengan peringatan Hari Lahan Basah ...

Wamen BUMN berharap F1Powerboat tingkatkan trafik wisatawan

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (Wamen BUMN) Kartika Wirjoatmodjo menyebut perhelatan olahraga internasional F1Powerboat di Balige, Danau ...

Menpora: Kejuaraan F1 Powerboat tingkatkan kepercayaan dunia

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo mengatakan kejuaraan balap perahu bermesin F1 Powerboat yang akan berlangsung di Danau Toba, Sumatera ...

Wamen BUMN: Perpres tourism fund diharapkan rampung Maret 2024

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo atau Tiko mengatakan bahwa pembentukan dana khusus pariwisata atau tourism fund ...

GIPI sebut perlu ada perlu ada pemetaan daya tarik wisata di Likupang

Ketua Umum Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Hariyadi Sukamdani mengatakan perlu adanya pemetaan daya tarik di destinasi pariwisata super ...