Tag: dentuman

China Eastern balik lagi ke Sydney karena masalah mesin

Sebuah pesawat China Eastern tujuan Shanghai terpaksa balik lagi ke Sydney karena di tengah udara mengalami gangguan mesin tadi malam, kata juru ...

Polisi Inggris tahan pria 27 tahun terkait serangan London

Polisi Inggris yang menyelidiki serangan pekan lalu di Jembatan London menyatakan menangkap seorang pria berusia 27 tahun di Ilford, London timur, ...

Keluarkan letusan, BNPB imbau masyarakat jauhi Marapi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengimbau masyarakat untuk menjauhi Gunung Marapi dalam radius tiga kilometer dari sumber letusan ...

PGA: letusan wajar karena Marapi berstatus waspada

Petugas Pos Pengamat Gunung Api (PGA) Marapi, Sumatera Barat (Sumbar), Hartanto menyebutkan letusan yang terjadi pada gunung tersebut wajar karena ...

Wali Kota London: serangan di Jembatan London aksi pengecut

Wali Kota London Sadiq Khan menilai serangan di pusat Kota London pada Sabtu malam adalah "serangan yang disengaja dan pengecut ", serta mengatakan ...

Raja Carl XVI Gustaf tanam pohon kayu besi di Istana Bogor

Raja Swedia , Carl XVI Gustaf, menanam pohon kayu besi alias ulin (Eusideroxilon swageri) di halaman belakang Istana Bogor sebagai bagian dari ...

Ratusan pelajar sambut Raja dan Ratu Swedia

Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat akan mengerahkan sekitar 200 pelajar untuk menyambut kedatangan Raja Carl XVI Gustaf dan Ratu Silvia ke Istana ...

Presiden Jokowi terima kunjungan kenegaraan Presiden Lithuania

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan Presiden Lithuania Dalia Grybauskaite di Istana Merdeka Jakarta, Rabu. Pada pukul 10.30 WIB ...

Jokowi gelar penyambutan kenegaraan untuk Presiden Chile

Presiden Joko Widodo menggelar upacara penyambutan kenegaraan untuk Presiden Republik Chile Veronica Michelle Bachelet Jeria di Istana Merdeka ...

Bus wisata tabrak sejumlah kendaraan di Jalan Raya Puncak-Cianjur

Satu bus wisata menabrak sejumlah kendaraan di Jalan Raya Puncak-Cianjur, Jawa Barat, tepatnya di Kampung Parabon, Desa Ciloto, Kecamatan Cipanas, ...

BPBD Ponorogo tetapkan status siaga longsor Dayakan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur menetapkan status siaga bencana tanah longsor di Desa Dayakan, Kecamatan Badegan, ...

Jokowi gelar upacara kenegaraan sambut Presiden Afganistan

Presiden Joko Widodo menggelar upacara kenegaraan untuk menyambut kedatangan Presiden Republik Islam Afganistan Mohammad Ashraf Ghani di Istana ...

Presiden Jokowi terima kunjungan kenegaraan Presiden Prancis

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan Presiden Prancis Francois Hollande di Istana Merdeka Jakarta, Rabu. Pada pukul 11.00 WIB ...

Jokowi akan ajak Raja Salman keliling Istana Bogor

Presiden Joko Widodo akan mengajak Raja Salman Bin Abdul Aziz Al-Saud untuk berkeliling Istana Bogor dengan menggunakan mobil golf (boogie) yang ...

Istana Bogor sibuk jelang kedatangan Raja Salman

Istana Kepresidenan Bogor tampak semakin sibuk sejak pagi menjelang kedatangan Raja Salman dan rombongan ke Indonesia. Kesibukan di Istana ...