Tag: denny indrayana

Wapres buka rekernas hukum dan ham

Wakil Presiden (wapres) Boediono, Jumat, dijadwalkan membuka Rapat Kerja Nasional (rakersnas) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia 2013 di Istana ...

Jadi "justice collaborator" kasus pajak Asian Agri, Vincent bebas

Terpidana kasus tindak pidana penggelapan pajak PT Asian Agri, Vincentius Amin Sutanto (Vincent), bebas dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas II ...

Kemkumham segera benahi sistem penyimpanan arsip

Pasca kebakaran yang terjadi di ruang arsip Gedung Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum (AHU) pada Minggu malam (6/1), Kementerian Hukum dan ...

Lapas Sukamiskin ditetapkan sebagai penjara koruptor

Kementerian Hukum dan HAM menetapkan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Sukamiskin di Jawa Barat sebagai penjara khusus untuk narapidana tindak pidana ...

Narapidana pembongkar kasus bisa dapat remisi

Peraturan Pemerintah (PP) No.99/2012 memungkinkan narapidana yang ikut membantu membongkar perkara pidana mendapatkan pengurangan hukuman atau ...

Andi tunjuk Luhut Pangaribuan dan Harry Ponto

Keluarga Andi Alifian Mallarangeng menyiapkan dua pengacara untuk mendampingi mantan Menteri Pemuda dan Olahraga itu menghadapi kasus korupsi ...

Presiden terima laporan tugas ketua MK

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD bersama dengan empat hakim konstitusi lainnya di Kantor Presiden, ...

Wakapolri ingatkan kesadaran nurani antikorupsi penegak hukum

Wakil Kepala Polri Komisaris Jenderal Nanan Sukarna mengingatkan pentingnya kesadaran nurani bersikap antikorupsi pada setiap diri anggota penegak ...

Wamen Denny Indrayana akan tetap bekerja

Wakil Menteri Hukum dan HAM, Denny Indrayana, akan tetap bekerja seperti biasa, meski Mahkamah Konstitusi telah menerima pengajuan uji materi Pasal ...

Presiden dialog dengan LSM anti korupsi

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengadakan dialog dengan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) penggiat anti korupsi di Istana Negara, Jakarta, Rabu. ...

Kejagung: tidak ada tawar menawar penanganan kasus

Kejaksaan Agung memberikan garansi keberadaan Forum Mahkamah Agung, Kemenkumham, Kejaksaan Agung, dan Kepolisian (Mahkumjapol), tidak ada tawar ...

Lima polisi terkait Mesuji terima sanksi

Lima anggota Polri yang terkait kasus sengketa lahan di Mesuji, Lampung sudah mendapatkan sanksi disiplin dan diproses secara pidana."Pertama ...

LPSK siap lindungi saksi dan korban Mesuji

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban akan menindaklanjuti rekomendasi Tim Gabungan Pencari Fakta Kasus Mesuji untuk memberikan perlindungan bagi ...

TGPF Mesuji rekomendasikan enam penuntasan insiden

Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) Mesuji menyodorkan enam butir rekomendasi kepada Pemerintah RI untuk penuntasan insiden sengketa lahan antara ...

TPGF ungkap lima tersangka insiden Mesuji

Ketua Tim Gabungan Pencari Fakta Kasus Mesuji, Denny Indrayana, mengungkapkan bahwa lima tersangka telah ditetapkan terkait kasus Mesuji, baik yang ...