Tag: demonstrasi

Partai Buruh kembali unjuk rasa di KPU dan DPR pada 25-27 Agustus

Presiden Partai Buruh Said Iqbal menyebut Partai Buruh akan kembali menggelar aksi demonstrasi besar-besaran pada 25-27 Agustus di KPU dan DPR ...

74 orang ditangkap di Konvensi Nasional Partai Demokrat AS

Sebanyak 74 orang ditangkap selama protes pro-Palestina di Chicago, Illinois, kata pihak kepolisian setempat pada Jumat (23/8). Konvensi Nasional ...

DKI kemarin, Kaesang urus administrasi hingga RK tak gentar bersaing

Sejumlah peristiwa penting terjadi di Jakarta pada Jumat (23/8) mulai dari Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang ...

PPI Tiongkok minta DPR taati putusan MK

Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Tiongkok meminta DPR RI agar dapat menaati putusan Mahkamah Konstitusi No. 60/PUU-XXII/2024 dan No. ...

Demo mahasiswa di DPRA soal RUU Pilkada ricuh, polisi bubarkan paksa

Demonstrasi mahasiswa dari berbagai kampus bersama elemen sipil atas nama Aliansi Pengawal Indonesia untuk Demokrasi (API-Demokrasi) Aceh terkait ...

Haidar Alwi: Polri telah amankan demo RUU Pilkada dengan baik

Pendiri Haidar Alwi Institute (HAI) R Haidar Alwi menilai bahwa Polri telah melaksanakan tugasnya untuk mengamankan demo menentang Rancangan ...

Jokowi sebut penyampaian aspirasi publik soal Pilkada sangat baik

Presiden Joko Widodo menyebut penyampaian aspirasi publik, baik melalui unjuk rasa maupun di media sosial, terkait Undang-Undang Pilkada, sangat ...

Amankan 301 massa aksi, Polda Metro Jaya ajak evaluasi pasca demo

ANTARA - Polda Metro Jaya telah mengamankan 301 massa aksi dalam demonstrasi RUU Pilkada yang terjadi di Gedung DPR pada Kamis (22/8). Dalam ...

Komnas HAM: Lepaskan pengunjuk rasa yang tak terbukti tindak pidana

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI meminta Polda Metro Jaya untuk melepaskan para pengunjuk rasa penolakan Revisi Undang-Undang ...

IPW kecam kekerasan aparat dalam menangkap pendemo di DPR

Indonesia Police Watch (IPW) mengecam tindakan kekerasan aparat kepolisian dalam menangkap pendemo yang melakukan aksi protes terkait rencana ...

Media Jepang soroti aksi protes pascaputusan MK dan RUU Pilkada

Sejumlah media Jepang menyoroti isu terkini menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Indonesia, yakni demonstrasi pada Kamis ...

Ombudsman minta kepolisian persuasif dalam penanganan aksi demo

Ombudsman RI meminta aparat kepolisian mengedepankan pendekatan persuasif dalam penanganan aksi demo terkait penolakan revisi Undang-Undang ...

Ketua DPRD Jatim tegaskan siap kawal putusan MK

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Timur Kusnadi menegaskan pihaknya siap mengawal putusan Mahkamah Konstitusi (MK) dan menolak ...

Massa di Bali pakai konsep Ngaben dalam aksi kawal putusan MK

Massa yang terdiri atas mahasiswa dan masyarakat umum di Bali mengambil konsep Ngaben atau upacara kematian khas Agama Hindu di Bali dalam aksi kawal ...

Massa aksi tolak RUU Pilkada ditahan, YLBHI upayakan pembebasan

ANTARA - Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI) mencatat adanya penahanan massa aksi tolak RUU Pilkada. Dalam keterangan persnya di kantor ...