Tag: debu vulkanik

Tim Emergency Response Syahbandar evakuasi penumpang kapal kandas

Tim Emergency Response Syahbandar berhasil mengevakuasi lima penumpang dan satu  pemandu wisata kapal wisata Alfathran yang kandas di perairan ...

Bandara Internasional Syamsudin Noor layani 2,8 juta penumpang di 2023

Bandara Internasional Syamsudin Noor Banjarmasin di Banjarbaru, Kalimantan Selatan melayani sebanyak 2.858.718 sepanjang tahun 2023 dengan ...

Bandara Frans Seda di Maumere masih ditutup alasan keselamatan

Bandar Udara (Bandara) Frans Seda Maumere di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) masih ditutup untuk sementara dengan alasan keselamatan ...

PVMBG: Kabupaten Nagekeo NTT terdampak erupsi Gunung Lewotobi

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melalui Balai Pemantauan Gunung Api dan Mitigasi Bencana Gerakan Tanah Nusa Tenggara menyebut ...

Terdampak abu vulkanik Lewotobi, warga Ende diimbau pakai masker

Bupati Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT), Djafar Achmad, mengimbau masyarakat untuk menggunakan masker pelindung agar terhindar dari debu vulkanik ...

Kabupaten Flores Timur siaga darurat bencana alam erupsi gunung api

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) menetapkan status Siaga Darurat Bencana Alam Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki ...

Basarnas Maumere siagakan tim rescue di lokasi terdampak erupsi

Kantor Pencarian dan Pertolongan Maumere (Basarnas Maumere) menyiagakan tim rescue di lokasi terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Kabupaten ...

Kemensos kirim tim, bantu korban erupsi Gunung Lewotobi

Kementerian Sosial mengirimkan tim untuk membantu korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur pada ...

Bandara Komodo Labuan Bajo waspadai debu vulkanik erupsi Lewotobi

Kantor Unit Penyelenggara Bandar Udara (UPBU) Komodo Labuan Bajo mewaspadai sebaran debu vulkanik dampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores ...

PVMBG imbau masyarakat selalu gunakan masker hindari abu vulkanik

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi melalui Balai Pemantauan Gunung Api dan Mitigasi Bencana Gerakan Tanah Nusa Tenggara mengimbau ...

BMKG sebut ada sebaran debu vulkanik erupsi Lewotobi di udara

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut adanya sebaran debu vulkanik dampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur, ...

BPBD Flores Timur tangani korban erupsi Gunung Lewotobi

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Flores Timur bergerak cepat menangani korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Kabupaten ...

BMKG imbau warga waspadai potensi cuaca ekstrem sepekan ke depan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau warga untuk mewaspadai potensi cuaca ekstrem selama sepekan ke depan pada periode ...

Bandara Minangkabau dipastikan tidak terdampak erupsi Gunung Marapi

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Udara memastikan layanan operasional dan infrastruktur di Bandara ...

Hujan abu vulkanik guyur sejumlah wilayah di Agam pascaerupsi Marapi

Hujan abu vulkanik mengguyur sejumlah wilayah di sekitar Kabupaten Agam, Sumatra Barat pascaerupsi Gunung Marapi pada Minggu (3/12) sekitar pukul ...