Tag: debat perdana capres

Gibran tanggapi rencana Mahfud mundur dari kabinet

Calon Wakil Presiden (Cawapres) Pemilu 2024 Gibran Rakabuming Raka menanggapi soal rencana Cawapres Mahfud MD mundur dari jabatannya sebagai Menteri ...

Penampilan tiga paslon saat tiba di lokasi Debat Pilpres

Tiga pasangan calon presiden dan wakil presiden peserta pemilu tiba di Istora Senayan, Jakarta, Minggu malam, untuk mengikuti debat capres kedua yang ...

Survei ASI: Debat bisa ubah pilihan politik Gen Z

Lembaga Arus Survei Indonesia (ASI) merilis hasil survei terkini dimana Generasi Z menilai, debat dapat mengubah pilihan politik mereka pada Pemilu ...

Misinformasi! KPU tetapkan debat Capres-Cawapres 2024 tanpa penonton

Jakarta (ANTARA/JACX) – Debat Capres-Cawapres pertama dan kedua Pemilu 2024 sudah berlangsung pada 12 serta 22 Desember lalu. Debat ketiga ...

Tanggapi teguran gestur Gibran di debat, KPU: Undangan tahu peraturan

ANTARA - Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Betty Epsilon Idroos seusai rapat pleno KPU di Jakarta, Kamis (28/12), menanggapi teguran terhadap ...

KPU: Ajakan Gibran bersorak akan dibahas di rapat pleno Kamis besok

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI August Mellaz mengatakan bahwa gestur calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka yang mengajak ...

Arsjad Rasjid soal Gibran ajak sorak: Pemimpin harus dewasa

Ketua TPN Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid, mengatakan bahwa kedewasaan menjadi pertimbangan untuk memilih calon pemimpin pada Pilpres 2024. Hal ...

Arti syal Cak Imin, emosi Gibran dan Mahfud MD saat debat kedua

Pakar Mikro Ekspresi Kirdi Putra mengungkap arti di balik syal yang dikenakan calon wakil presiden (cawapres) Muhaimin Iskandar (Cak ...

KPU akan tegur lagi Gibran soal ajakan bersorak saat debat kedua

Komisi Pemilihan Umum akan kembali menegur calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka terkait gesturnya yang mengajak ...

Gibran ajak pendukungnya bersorak

Calon Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka tampak menampilkan kembalikan gestur yang mirip saat debat perdana capres di Kantor KPU RI, ...

Ganjar: Politisi harus selalu belajar agar cerdas merespons persoalan

Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo menilai seorang politisi harus selalu belajar dan berangkat dari pengalaman agar cerdas merespons persoalan ...

TKN soal teguran KPU terhadap Gibran: "Tidak akan dilakukan lagi"

Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran Ahmad Muzani menanggapi teguran Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI terhadap Calon Wakil Presiden ...

Dewan pakar AMIN: "hotline paris" ditargetkan menyasar 2,5 juta warga

Dewan Pakar Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) menyatakan bahwa program "hotline paris" pasangan calon ...

Tim pakar AMIN: Penyampaian Anies saat debat seperti ahli hukum

Ketua Dewan Pakar Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN), Hamdan Zoelva, mengatakan, penyampaian calon presiden ...

Round up: Hari ke-16 kampanye Pilpres 2024

Pasangan calon peserta Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 terus berkampanye menyampaikan visi dan misi masing-masing di berbagai daerah di Tanah Air ...