Tag: debat capres

PYC harap cawapres beri solusi implementasi transisi energi

Ketua Umum Purnomo Yusgiantoro Center (PYC) Filda Citra Yusgiantoro berharap para calon wakil presiden akan memberikan solusi terbaik terkait ...

Survei EPI Center: Kepuasan publik terhadap kinerja Jokowi 80,3 persen

Survei Economics & Political Insight (EPI) Center menunjukkan sebanyak 80,3 persen publik merasa puas dengan kinerja Presiden Joko Widodo ...

Dewan Pakar TPN: Mahfud sangat siap ikuti debat keempat Pilpres 2024

Dewan Pakar Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Alexander Sonny Keraf mengatakan Calon Wakil Presiden nomor urut 3 Mahfud MD sangat siap ...

Puan Maharani harapkan debat cawapres tampilkan visi misi

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Puan Maharani mengharapkan pelaksanaan debat calon wakil presiden (cawapres) sesi kedua Pemilihan Umum ...

KPU tempatkan Muhaimin di tengah saat debat keempat

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menempatkan Muhaimin Iskandar di posisi tengah, antara Gibran Rakabuming Raka dan ...

Wapres: Kecanggihan AI tak bisa ganti peran ulama terbitkan fatwa

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyatakan kecanggihan teknologi artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan tidak akan mengganti peran ulama ...

Ma'ruf Amin paparkan upaya strategis perkuat ekosistem halal nasional

Wakil Presiden Ma'ruf Amin memaparkan sejumlah upaya strategis yang perlu dilakukan untuk memperkuat ekosistem halal nasional saat Brawijaya ...

Wapres minta debat Capres dan Cawapres cukup di forum resmi

Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengatakan debat calon presiden dan wakil presiden yang berkelanjutan di luar forum resmi penyelenggara Pemilu 2024 ...

IHSG jelang akhir pekan menguat ikuti bursa kawasan dan global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat bergerak naik mengikuti penguatan bursa saham kawasan Asia dan ...

Ganjar sebut pupuk jadi persoalan serius hampir di seluruh wilayah RI

Calon Presiden RI Ganjar Pranowo menganggap pupuk menjadi persoalan serius hampir di seluruh wilayah Indonesia setelah berkunjung ke beberapa daerah ...

Misinformasi! Hasil Pemilu 2024 Taiwan sudah keluar, Prabowo capai 80 persen

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan video di TikTok menampilkan dua grafik yang diklaim sebagai hasil Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang ...

Delapan program AMIN untuk pers dan media di RI

Tim Nasional Anies-Muhaimin (AMIN) menyiapkan delapan program konkret untuk kemerdekaan pers dan tumbuhnya ekosistem media di ...

BRIN teliti prospek perdamaian di Papua melalui pilpres 2024

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) meneliti prospek perdamaian di Papua dari visi misi calon presiden dan wakil presiden serta perdebatan ...

Dewan Pers ajak capres-cawapres deklarasikan komitmen kemerdekaan pers

Dewan Pers mengajak tiga pasang calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) untuk mendeklarasikan komitmen pada kemerdekaan pers di ...

KPU: 60 persen dari 204 juta pemilih adalah generasi muda

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyatakan bahwa dari total sejumlah 204.807.222 pemilik suara pada pemilu 2024, di antaranya sekitar 60 persen adalah ...