Tag: data statistik

Ratusan pengusaha Nigeria akan hadiri Trade Expo Indonesia

Lebih dari 700 pengusaha Nigeria telah mendaftar untuk berpartisipasi dalam Trade Expo Indonesia (TEI) 2017 yang akan berlangsung pada 11-15 ...

IBL sediakan 186 pemain asing dalam "draft"

Liga Bola Basket Indonesia (IBL) menyediakan 186 nama pemain asing yang bisa dipilih dalam acara draft pemain asing pada Senin malam, oleh tim-tim ...

Ekonomi Saudi berkontraksi di dua kuartal awal 2017

Perekonomian Arab Saudi mengalami kontraksi selama dua kuartal pertama tahun ini, saat anggota penting OPEC itu melanjutkan upaya mengatasi dampak ...

ASEAN tingkatkan hubungan dagang dengan Rusia

Menteri Ekonomi anggota ASEAN sepakat untuk meningkatkan kerja sama dengan Rusia, termasuk sejumlah negara Eurasian Economic Union (EAEU) dan akan ...

Melalui BPPDAN, Indonesia Re tingkatkan kekuatan data statistik asuransi nasional

Indonesia Re, melalui Badan Pengelola Pusat Data Asuransi Nasional (BPPDAN), tengah meningkatkan kekuatan data bagi tarif asuransi nasional.Dalam ...

Perhutani catat laba Rp 316,23 miliar di Q2 2017

Perum Perhutani mencatat laba sebesar Rp 316,23 miliar sampai kuartal dua (Q2) 2017 atau meningkat 236 persen dibanding year on year 2016 yang ...

Gerilyawan al-Qaeda luncurkan roket ke tentara Yaman

Gerilyawan cabang al-Qaeda yang berpusat di Yaman meluncurkan roket-roket ke pangkalan militer yang dijaga tentara Yaman, yang didukung Uni Emirat ...

Terapi air putih turunkan kadar asam urat

Mahasiswa Program Studi Keperawatan Sekolah Tinggi Kesehatan (STIKes) Umitra Lampung meneliti pengaruh terapi air putih terhadap penurunan kadar ...

16 petempur Al-Houthi tewas dalam pertempuran di Yaman

Sebanyak 16 petempur Al-Houthi telah tewas dalam pertempuran yang berkecamuk di Yaman, kata beberapa sumber setempat pada Jumat (4/8). Selama ...

Kepala Bappenas ingin transaksi perdagangan "online" tercatat

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bambang Brodjonegoro menginginkan transaksi perdagangan "online" (daring) yang terus ...

Pertumbuhan infrastruktur harus diiringi oleh perkembangan manajemen risiko bencana

- Pesatnya pertumbuhan infrastruktur di Indonesia sepatutnya juga diiringi oleh perkembangan pengelolaan risiko untuk mencegah dan menanggulangi ...

Data akurat penting untuk strategi pangan nasional

Data akurat yang disediakan oleh lembaga negara seperti Badan Pusat Statistik (BPS) merupakan hal yang sangat penting untuk dijaga karena ...

Wilayah dataran tinggi AS didera kekeringan

Wilayah Dataran Tinggi Amerika Serikat, termasuk Negara Bagian Montana, North Dakota dan South Dakota, mengalami kemarau terburuk dalam beberapa ...

Alasan Timnas U-19 jarang lawan tim lokal

Pelatih Tim Nasional U-19 Indra Sjafri mengungkapkan alasan jarang menggelar uji coba dengan tim lokal dengan lebih  memilih bertanding di luar ...

28 tewas dalam kerusuhan penjara di Meksiko

Sebanyak 28 orang tewas dalam kerusuhan antar geng yang bersaing di satu penjara pada Kamis (6/7) di satu penjara di Negara Bagian Guerrero, Meksiko ...