Tag: daop 7 madiun

Daop 7 Madiun telah jual 113.251 tiket KA untuk Natal dan Tahun Baru

Manajer Humas PT KAI (Persero) Daop 7 Madiun Ixfan Hendriwintoko mengatakan penjualan tiket Kereta Api (KA) untuk libur Natal 2020 dan Tahun Baru ...

KAI Madiun operasikan empat KA saat libur Natal dan Tahun Baru

PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun, Jawa Timur, mengoperasikan empat kereta api (KA) selama libur Natal 2020 dan Tahun Baru ...

KAI gelar sosialisasi keselamatan di perlintasan sebidang Tulungagung

PT KAI Daop 7 Madiun menggelar sosialisasi keselamatan berlalu-lintas kepada warga maupun pengguna jalan yang menyeberangi perlintasan sebidang di ...

Polisi Blitar tangani laka kereta dan mobil satu meninggal

Aparat Kepolisian Resor Kabupaten Blitar, Jawa Timur, menangani kejadian kecelakaan antara kereta api dengan mobil yang menyebabkan satu orang ...

Daop Madiun catat 38 kasus kecelakaan di jalur KA

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 7 Madiun, Jawa Timur, mencatat 38 kasus kecelakaan terjadi di jalur KA wilayah kerjanya selama ...

KAI Daop 7: Jumlah penumpang meningkat 57 persen saat libur panjang

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 7 Madiun, Jawa Timur, menyebutkan bahwa jumlah penumpang kereta api naik 57 persen saat libur ...

Jumlah penumpang kereta api Daop 7 tinggi jelang libur panjang

Jumlah penumpang kereta api di wilayah Daop 7 Madiun, Jawa Timur, cukup tinggi menjelang libur panjang, sehingga PT KAI (Persero) kembali ...

Rawan kecelakaan, PT KAI sosialisasikan keselamatan di perlintasan

ANTARA - Tingginya tingkat kerawanan kecelakan di perlintasan kereta api, utamanya yang tidak berpalang pintu, membuat PT KAI Daop 7 Madiun kembali ...

Kemarin, diskon tiket kereta hingga pemerintah percepat vaksin COVID

Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Kamis (24/9) kemarin, mulai dari diskon 25 persen harga tiket dari KAI hingga pemerintah ...

HUT ke-75, KAI berikan potongan harga tiket

PT Kereta Api Indonesia  (Persero) memberikan diskon atau potongan sebesar 25 persen untuk harga tiket sejumlah kereta api jarak jauh, sehingga ...

Daop Madiun pastikan penumpang aman naik KA selama pandemi

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 7 Madiun memastikan bahwa kereta api merupakan moda transportasi yang aman bagi para ...

Daop 7 Madiun kembali operasikan KA Anjasmoro

PT KAI (Persero) Daop 7 Madiun kembali mengoperasikan KA Anjasmoro relasi Stasiun Jombang-Stasiun Pasar Senen, Jakarta PP setelah sempat dibatalkan ...

Enam penumpang mobil luka saat tabrakan kereta dan mobil di Blitar

Sebanyak enam orang yang terdiri dari lima orang dewasa dan satu anak-anak terluka setelah mobil yang mereka tumpangi mengalami tabrakan dengan ...

KA Sancaka Yogyakarta-Surabaya mulai beroperasi kembali Jumat

ANTARA - Setelah sempat berhenti beroperasi selama beberapa bulan akibat pandemi COVID-19, Kereta Api Sancaka relasi Yogyakarta-Surabaya akan kembali ...

Daop Madiun layani 149.766 penumpang selama bulan Agustus 2020

ANTARA - PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 7 Madiun mencatat telah melayani sebanyak 149.766 penumpang selama periode Agustus 2020. Menurut KAI ...