Tag: dana stimulan

Kemensos janjikan berikan bantuan sosial dan pemulihan trauma di Papua

Kementerian Sosial mengatakan situasi keamanan di Papua telah kondusif dan menjanjikan komitmen untuk memberikan perhatian berupa bantuan sosial dan ...

Papua Terkini - Kemensos siapkan Rp1 miliar bagi korban konflik Papua

Kementerian Sosial (Kemensos)  menyiapkan dana stimulan bagi para korban terdampak konflik di Papua yang sedikitnya membutuhkan ...

Gempa bermagnitudo 5,0 melanda Barat Daya Ternate

Gempa bumi bermagnitudo 5.0 mengguncang Barat Daya Ternate, Maluku Utara, pada Kamis dini hari pukul 01:09:41 WIB, menurut laporan dalam laman resmi ...

Dana stimulan gempa Rp2,07 triliun sudah diterima Lombok Utara

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, telah menerima dana siap pakai untuk stimulan rumah rusak ...

Papua Terkini - Dana santunan Rp15 juta bagi korban kerusuhan

Kementerian Sosial segera memberi bantuan berupa dana santunan  Rp15 juta bagi korban yang anggota keluarganya meninggal dalam aksi demonstrasi ...

F-Nasdem : Gubernur segera bentuk satgas rehab-rekon pulihkan Sulteng

Fraksi Nasional Demokrat   DPRD Sulawesi Tengah mendesak Gubernur Sulteng Longki Djanggola agar segera membentuk satuan tugas rehabilitasi ...

Gubernur Banten instruksikan OPD gerak cepat bantu korban gempa

Gubernur Banten Wahidin Halim menginstruksikan OPD terkait yang menangani korban bencana gempa di Kabupaten Lebak dan Pandeglang untuk mempercepat ...

Wabup Sigi siap dampingi korban bencana ketemu Presiden Jokowi

Wakil Bupati Sigi Paulina menegaskan siap menemani dan mendampingi korban bencana gempa dan likuefaksi di Kabupaten Sigi untuk bertemu menyampaikan ...

Mensos perkuat program kampung siaga bencana di Pandeglang

Menteri Sosial Agus Gumiwang Kartasasmita akan memperkuat program kampung siaga bencana di Kabupaten Pandeglang untuk meningkatkan kemampuan ...

Mensos salurkan bantuan korban gempa di Pandeglang

Menteri Sosial Agus Gumiwang Kartasasmita menyalurkan bantuan korban gempa bermagnitudo 6,9 di Desa Panjang Jaya Kecamatan Mandalawangi Kabupaten ...

Kemen PUPR bantu renovasi 102 rumah warga Biak Numfor

Kementerian Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat (Kemen PUPR) memberikan bantuan dana renovasi 102 unit rumah milik warga Kabupaten Biak Numfor, Papua, ...

Biak Numfor siapkan dana Prospek Rp25 miliar untuk orang asli

Kabupaten Biak Numfor, Papua, mendapat alokasi dana Program Strategis Pembangunan Ekonomi dan Kelembagaan Kampung (Prospek) yang bersumber dari dana ...

Pengungsi korban likuefaksi Balaroa harapkan bantuan

Banyaknya pengungsi korban gempa dan likuefaksi di Kelurahan Balaroa Kota Palu yang kehilangan harta benda, pekerjaan, sanak keluarga dan tempat ...

Pengungsi korban likuefaksi Balaroa serukan tolak bayar pajak

Ratusan pengungsi korban gempa dan likuefaksi di Kelurahan Balaroa, Kota Palu menyerukan aksi penolakan pembayaran pajak. Aksi itu mereka lakukan ...

Dana stimulan rumah rusak tak kunjung cair

Sejumlah korban bencana beraktivitas di tenda pengungsian di shelter Lere, Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (2/7/2019). Hingga sembilan bulan ...