Tag: dana otonomi khusus

Aceh butuh perhatian khusus dari Jokowi-Ma'ruf

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia telah menetapkan pasangan nomor urut satu Joko Widodo dan KH Ma'ruf Amin hasil pemilihan umum 17 ...

Uncen klaim angka partisipasi pendidikan tinggi Papua rendah

Universitas Cenderawasih (Uncen) mengklaim angka partisipasi kasar pendidikan tinggi di Papua masih cukup rendah dengan hanya sekitar 18 persen, di ...

Seleksi administrasi beasiswa Otsus Papua luluskan ribuan pelajar

Sebanyak 1465 pelajar sekolah menengah atas dan sekolah menengah kejuaraan (SMA/SMK) dari 29 kabupaten dan kota di "Bumi Cenderawasih" ...

Keberlanjutan dana otsus segera dibahas bersama Papua Barat-Papua

Pemerintah Provinsi Papua Barat dan Provinsi Papua segera menggelar pertemuan bersama pemerintah pusat untuk membahas keberlanjutan dana otonomi ...

Biak butuh bantuan dana Otsus Papua operasikan RSUD Lukas Enembe

Pemerintah Kabupaten Biak Numfor, Papua membutuhkan bantuan dari dana otonomi khusus Papua sebesar Rp100 miliar untuk mengoperasikan pelayanan ...

Pusat lanjutkan kucuran dana Otsus Papua-Papua Barat

Pemerintah pusat siap melanjutkan pengucuran dana otonomi khusus bagi Provinsi Papua dan Papua Barat setelah tahun 2021. Dirjen Otonomi Daerah ...

MRP imbau Orang Asli Papua berikan dukungan bagi Umat Muslim

Majelis Rakyat Papua (MRP) mengimbau Orang Asli Papua (OAP) untuk terus memberikan dukungan bagi umat Muslim dalam menjalankan ibadah puasa dan Idul ...

Muzakir Manaf tegaskan tolak jabatan Wakil Gubernur Aceh

Ketua Umum DPP Partai Aceh yang juga mantan Panglima Gerakan Aceh Merdeka (GAM) Muzakir Manaf menegaskan telah menolak posisi jabatan sebagai Wakil ...

KPK eksekusi terpidana suap DOKA ke LP Banda Aceh

Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi mengeksekusi terpidana suap dana otonomi khusus Aceh atau DOKA T Saiful Bahri ke Lembaga Permasyarakatan (LP) ...

Anak Papua raih gelar sarjana di Amerika Serikat

Relawan Jokowi asal Sentani, Papua, Maria Pallo mampu meraih gelar kesarjanaan dalam bidang Education and Intercultural Studies dari Universitas ...

Komnas HAM mintai keterangan Irwandi Yusuf peristiwa HAM berat

Komnas HAM memintai keterangan terhadap Gubernur Aceh nonaktif Irwandi Yusuf sebagai saksi terkait peristiwa pelanggaran HAM berat yang terjadi di ...

KPK fasilitasi Komnas HAM periksa Irwandi Yusuf

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Rabu memfasilitasi Komnas HAM untuk melakukan pemeriksaan terhadap Gubernur Aceh nonaktif Irwandi Yusuf di ...

Presiden tingkatkan proyek penunjukan langsung untuk orang asli Papua

Presiden Joko Widodo meningkatkan nilai paket proyek penunjukan langsung bagi para pengusaha dan kontraktor dari kalangan orang asli Papua (OAP) di ...

KPK ajukan banding terhadap vonis Gubernur Aceh nonaktif

KPK mengajukan banding terhadap vonis yang dijatuhkan terhadap Gubernur Aceh nonaktif Irwandi Yusuf yang divonis 7 tahun penjara dalam kasus ...

BPK jadikan Biak uji petik audit dana Otsus Papua

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memilih Kabupaten Biak Numfor sebagai salah satu dari 29 kabupaten/kota di tanah Papua menjadi uji petik audit ...