Tag: dana kesehatan

F-Demokrat harap pemerintah percepat serapan anggaran kesehatan

Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR, Edhie Baskoro Yudhoyono atau Ibas, berharap pemerintah segera mempercepat serapan anggaran kesehatan khususnya bagi ...

Ketua MPR dorong percepatan serapan anggaran tangani COVID-19

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Bambang Soesatyo mendorong pemerintah segera membelanjakan anggaran penanganan COVID-19 seiring masih ...

Kemenkeu sebut penyerapan anggaran kesehatan naik, capai 5,12 persen

Staf Ahli Menteri Keuangan Bidang Pengeluaran Negara Kunta Wibawa Dasa Nugraha menyebutkan penyerapan anggaran kesehatan dalam rangka pemulihan ...

Banyuasin ikuti jejak Palembang jadi zona merah COVID-19

Kabupaten Banyuasin mengikuti jejak Palembang yang menjadi zona merah atau daerah risiko tinggi penularan Covid-19 dan berada diperingkat kedua kasus ...

Kemenkeu: Anggaran kesehatan Rp87,55 triliun cukup hingga Desember

Staf Ahli Menteri Keuangan (Menkeu) Bidang Pengeluaran Negara Kunta Wibawa Dasa Nugraha memastikan anggaran untuk bidang kesehatan dalam rangka ...

Kemenkeu ungkap penyebab serapan anggaran kesehatan COVID tak maksimal

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) meningkatkan koordinasi dan sinergi bersama kementerian/lembaga terkait untuk mendorong penyerapan anggaran bidang ...

Kemarin kasus COVID-19 masih naik, pemerintah keluarkan panduan kurban

Pada Selasa (30/6) kasus infeksi virus corona penyebab COVID-19 masih naik di beberapa daerah dan Presiden Joko Widodo meminta para ...

Bansos sembako COVID-19 tahap kelima terealisasi 100 persen

Kementerian Sosial memastikan bantuan sosial sembako hingga tahap kelima bagi warga terdampak COVID-19 sudah terealisasi hingga 100 ...

Menkeu: Belanja kesehatan penanganan COVID-19 tidak hanya di Kemenkes

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menjelaskan belanja kesehatan untuk penanganan pandemi COVID-19 tidak hanya berada di Kementerian Kesehatan ...

Presiden kembali kunjungi daerah untuk cek penanganan COVID-19

Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman mengatakan Presiden Joko Widodo kembali aktif melakukan kunjungan kerja ke daerah untuk mengecek ...

Presiden minta daerah percepat pengucuran dana kesehatan dan bansos

Presiden Joko Widodo meminta para kepala daerah mempercepat pengucuran dana kesehatan dan bantuan sosial (bansos) untuk masyarakat yang ...

Antrian sampel usap di Sumsel mulai terurai

Antrian uji sampel usap (swab) COVID-19 di Sumatera Selatan mulai terurai setelah beroperasinya laboratorium tambahan dan terhentinya proses ...

Dana kesehatan COVID-19 di Sumsel hanya cukup hingga Juni 2020

Alokasi dana kesehatan penanganan COVID-19 di Sumatera Selatan terbatas dan diperkirakan hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan hingga Juni 2020 walau ...

Kemenkeu belum kantongi data tenaga medis daerah untuk insentif

Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian Keuangan menyebutkan hingga saat ini belum mengantongi data tenaga medis daerah dalam ...

Indef dukung tambahan stimulus COVID hingga Rp1.600 triliun

Institute for Development of Economics and Finance (Indef) mendukung usulan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) agar pemerintah menambah stimulus untuk ...