Tag: dana desa

Revitalisasi tujuh pasar tradisional di Kudus dikerjakan mulai Juli

Dinas Perdagangan Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menyebutkan pengerjaan program revitalisasi tujuh pasar tradisional di daerah itu mulai Juli 2024, ...

Mendagri: Pengelolaan SDA perlu orkestrasi besar lintas negara-sektor

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menegaskan pengelolaan sumber daya air memerlukan orkestrasi yang besar dari lintas negara dan lintas ...

Pemkab Kudus ganti 150 titik LPJU tenaga surya ke listrik PLN

Dinas Perhubungan Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, segera melakukan penggantian 150 titik lampu penerangan jalan umum (LPJU) bertenaga surya dengan ...

DRPD minta Pemkab Biak siapkan Perda kemudahan investasi

Panitia khusus DPRD Kabupaten Biak Numfor, Papua, meminta pemerintah daerah menyiapkan rancangan peraturan daerah tentang kemudahan investasi untuk ...

Perpusnas: Gerakan literasi desa makin dekatkan buku kepada masyarakat

Pelaksana Tugas Kepala Perpustakaan Nasional (Perpusnas) E Aminudin Azis menyatakan bahwa gerakan literasi desa semakin mendekatkan buku kepada ...

Kemendes pastikan dana desa bisa digunakan untuk kesiapsiagaan bencana

Kementerian Desa, Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDDT) memastikan bahwa dana desa bisa digunakan oleh masyarakat desa untuk ...

Perpusnas hidupkan literasi desa, sediakan buku sesuai minat warga

Perpustakaan Nasional (Perpusnas) menghidupkan literasi di desa dengan menyediakan buku-buku yang sesuai dengan minat masyarakat dalam rangka ...

Kemendes: SE bersama pastikan taman baca bisa dibiayai dana desa

Kementerian Desa, Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDDT) menyampaikan bahwa keberadaan Surat Edaran (SE) Bersama antara Mendes PDTT dan ...

Perpusnas sebut perlu penataan ulang konsep literasi

Pelaksana tugas Kepala Perpustakaan Nasional (Perpusnas) E Aminudin Aziz mengatakan perlu penataan ulang konsep literasi yang mudah dipahami oleh ...

Pencairan dana desa di Kabupaten Kudus capai 52,49 persen

Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mencatat pencairan dana desa hingga pekan ini mencapai Rp70,62 miliar atau 52,49 ...

BPI Kemendes: Perpustakaan membuat desa lebih cepat maju dan mandiri

Kepala Badan Pengembangan dan Informasi Desa, Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (BPI Kemendes PDDT), Ivanovich Agusta menyampaikan bahwa ...

DJPb NTT: Realisasi penyaluran dana desa terbesar di Sumba Barat

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DPJb) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) mencatat realisasi penyaluran dana desa tahun anggaran ...

Kejati Sulut gelar penyuluhan hukum Jaksa Masuk Desa di Minahasa

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Utara (Sulut) melaksanakan penyuluhan dan penerangan hukum program Pembinaan Masyarakat Taat Hukum (Binmatkum) ...

Legislator Penajam: IKN kuatkan posisi desa penuhi kebutuhan pasar

Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Penajam Paser Utara, Kaltim, Hartono Basuki menyebutkan keberadaan Ibu Kota Nusantara (IKN) di sebagian ...

Kejaksaan komitmen kawal dan awasi penggunaan dana desa

Kejaksaan RI berkomitmen terus mengawal dan mengawasi penggunaan dana desa setelah pemerintah mengundangkan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang ...