Tag: daerah tujuan wisata

Parigi Moutong akan jadi sentra pengembangan ikan bandeng hulu-hilir

Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Sulawesi Tengah akan menjadikan Desa Dolago dan Torue, Kecamatan Parigi Barat, sebagai sentra pengembangan ikan ...

Yogyakarta khawatir, persaingan wisata antar wilayah semakin ketat

Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta menilai persaingan wisata antar-wilayah di Indonesia akan semakin ketat dalam beberapa waktu terakhir karena ...

Tiga PKSN dikembangkan dukung pariwisata di perbatasan NTT

Tiga PKSN (Pusat Kawasan Strategis Nasional) disiapkan untuk mendukung pengembangan pariwisata di wilayah perbatasan di Nusa Tenggara Timur ...

Pemkot Padang akan perlebar jalan menuju Pantai Air Manis

Pemerintah Kota Padang akan memperlebar jalan menuju Pantai Air Manis sehingga akses menuju kawasan wisata yang dikenal dengan batu Malin Kundang ...

Bukit Sepancong Bengkayang makin diminati wisatawan, begini pesonanya

Pesona yang dimiliki Bukit Sepancong yang berada di Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, mampu menarik minat wisatawan baik lokal maupun luar ...

Asita dukung pengembangan tujuh objek wisata penyangga di NTT

 Asosiasi Perjalanan Wisata Indonesia (Asita) Provinsi Nusa Tenggara Timur mendukung pemerintah provinsi setempat untuk mengembangkan tujuh ...

Bupati Purwakarta: Kami terbuka untuk pendatang

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika  menyambut dengan tangan terbuka untuk para pendatang setelah mudik Lebaran, karena selain sebagai daerah ...

Traveloka siapkan sub-brand bulan ini

Platform penyedia produk perjalanan dan gaya hidup Traveloka akan meluncurkan sub-brand yang mereka namakan Xperience pada pekan ketiga ...

Hunian hotel di Medan libur Lebaran 40-50 persen

Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia Sumatera Utara mencatat hunian hotel bintang lima di Medan selama liburan Lebaran 2019 berkisar 40 hingga ...

Ribuan wisatawan kunjungi Danau Ulundanu Beratan saat libur Idul Fitri

Sekitar 5.000-an wisatawan dari berbagai penjuru Nusantara mengunjungi daerah tujuan wisata Danau Ulundanu, Beratan, Kabupaten Tabanan, Bali, saat ...

Dispar Bantul terjunkan 187 petugas pengendalian selama libur Lebaran

Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, menerjunkan 187 petugas dalam rangka kegiatan pengendalian selama liburan Lebaran 2019 ...

Penyeberangan Banda Aceh-Sabang H-2 sepi

Balohan (Kota Sabang) hingga H-2 Lebaran Idul Fitri 1440 Hijriah dilaporkan masih sepi. Pantauan di Pelabuhan Penyeberangan Ulee Lhue Kota Banda ...

Pemprov Sulut terus tingkatkan pariwisata untuk dorong perekonomian

Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) terus meningkatkan sektor pariwisata dengan memperkuat "3A" yakni atraksi, aksesibilitas, ...

Penyeberangan Danau Toba dari Samosir masih normal

Aktivitas penyeberangan pelayaran Danau Toba dari Kabupaten Samosir ke Kabupaten Simalungun dan Toba Samosir, Sumatera Utara menjelang tiga hari Idul ...

Pemkot Pariaman promosikan pariwisata ke tingkat Asia Pasifik

Pemerintah Kota (Pemkot) Pariaman, Sumatera Barat mempromosikan potensi wisata di daerah itu hingga ke tingkat Asia Fasifik melalui The 33rd TOP ...