Tag: covid 19 nasional

Wapres minta Jabar awasi protokol kesehatan PKL selama PPKM Level 4

Wakil Presiden Ma’ruf Amin meminta Pemerintah Daerah Jawa Barat mengawasi penerapan protokol kesehatan para pedagang kaki lima (PKL) selama ...

Satgas: Perubahan istilah PPKM disesuaikan dinamika COVID-19 nasional

Perubahan istilah darurat dan mikro pada pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) yang kini diklasifikasikan ke dalam level 1 hingga 4, ...

Banda Aceh zona oranye COVID-19, warga diminta tetap disiplin prokes

Kota Banda Aceh kembali berstatus zona oranye (resiko sedang) COVID-19 dari sebelumnya zona merah berdasarkan data peta zona risiko Satgas COVID-19 ...

Gubernur Sumsel tegaskan pasien COVID-19 varian Delta sudah sembuh

Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru menegaskan pasien yang terpapar COVID-19 varian Delta di daerah ini terkonfirmasi sudah sembuh sejak Januari ...

Ekonom beberkan dampak ekonomi jika PPKM darurat berlanjut

Senior Vice President Economist Bank Permata Josua Pardede memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia 2021 dapat menurun sebesar 0,5-0,8 persen ...

Kemarin, kedatangan vaksin sampai WNI di Saudi ikut ibadah haji 2021

Terdapat beberapa berita humaniora yang mendapat banyak perhatian pembaca pada Jumat kemarin (16/7) seperti tentang Indonesia kembali menerima ...

Presiden minta sisa stok vaksin segera dihabiskan

Presiden RI Joko Widodo meminta pemerintah daerah, TNI dan Polri untuk menghabiskan sisa stok vaksin COVID-19 nasional sebanyak 19 juta dosis untuk ...

Sarana Jaya buka sentra vaksin di mal untuk 1000 warga per hari

Perumda Pembangunan Sarana Jaya membuka sentra vaksinasi di Mal Pondok Kelapa Town Square (Pokets) Jakarta Timur, sejak Senin (12/07) dengan sasaran ...

Tiga langkah Grab pastikan pelanggan aman di PPKM darurat

Grab perusahaan teknologi yang bergerak di sektor transportasi menyiapkan tiga langkah pasti untuk menjamin keselamatan pelanggannya baik yang ...

Pemprov Sumut targetkan 4.500 orang tes PCR setiap hari

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara menargetkan tes usap PCR minimal 4.500 orang setiap hari untuk menekan penyebaran COVID-19. "Sesuai ...

Ketua MPR minta pemerintah bijaksana terapkan PPKM Darurat

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta pemerintah bersama personel TNI/Polri lebih bijaksana dalam menerapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan ...

Pemerintah akan vaksinasi 1,47 juta nakes minggu depan

Pemerintah akan melakukan program vaksinasi ketiga (booster) untuk 1,47 juta tenaga kesehatan (nakes) yang bekerja di garis terdepan dalam penanganan ...

Evaluasi terbaru, dua daerah di Aceh zona merah COVID-19

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Aceh menyebutkan ibukota Banda Aceh kembali menjadi zona merah atau risiko tinggi penularan virus corona, ...

KPPU: Masyarakat Jatim sulit peroleh tabung oksigen harga normal

Kepala Kantor Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Wilayah IV Surabaya Dendy Rakhmad Sutrisno menyebut masyarakat Jatim saat ini masih sulit ...

Kasus sembuh COVID-19 nasional capai 21.185 orang

ANTARA - Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan data harian situasi COVID-19 di Indonesia yang diperbarui Kamis, (8/7) hingga pukul 12.00 ...