Tag: covid 19 meningkat

Ahli: Rayakan Imlek di rumah saja dan perketat prokes

Ketua Umum Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) Dr. Ede Surya Darmawan, SKM,MDM, berharap masyarakat dapat merayakan Hari Raya Imlek ...

Pemda DIY akan periksa surat tes cepat antigen pendatang di perbatasan

Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta akan melakukan pemeriksaan surat tes cepat (rapid) antigen bagi pemudik atau pendatang yang masuk ke wilayah ...

Ketua DPD RI minta ada ruang isolasi COVID-19 di pengungsian bencana

Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menyoroti kenaikan angka positif COVID-19 di Sulawesi barat pascagempa dan ...

Kepala ruang isolasi RSUD Cianjur meninggal karena COVID-19

Kepala ruangan isolasi RSUD Cianjur, Jawa Barat meninggal dunia karena COVID-19 setelah sempat mendapatkan penanganan medis di rumah sakit itu karena ...

Hidangan khas yang wajib hadir saat Imlek

Perayaan Tahun Baru China akan berlangsung pada 12 Februari, suasana Imlek pun sudah sangat kental mulai dari makanan yang dijual hingga ornamen ...

Warga Madura positif COVID-19 capai 4.895 orang

Warga di Pulau Madura, Jawa Timur yang terkonfirmasi positif terpapar COVID-19 mencapai 4.895 orang dan mereka tersebar di empat kabupaten di pulau ...

Kasus COVID melonjak, Kuba berlakukan jam malam di Havana

Jam malam akan diberlakukan di ibu kota Kuba, Havana pada Jumat malam saat pulau Karibia itu berjuang melawan lonjakan COVID-19 terparah sejak ...

Permintaan tes cepat COVID-19 Pasar Pramuka meningkat 5-10 persen

Sejumlah pedagang alat kesehatan di Pasar Pramuka, Jakarta Timur, mengemukakan permintaan konsumen terhadap produk tes cepat COVID-19 meningkat ...

Menko PMK imbau masyarakat rayakan Imlek secara bijak

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mengimbau masyarakat yang merayakan Tahun Baru Imlek pada 12 ...

Satgas: Kematian akibat COVID-19 meningkat 25,3 persen

ANTARA - Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmito mengungkap kasus kematian akibat COVID-19 pada pekan ini kembali meningkat 25,3 ...

Diskominfotik : Kegiatan berenang Gubernur NTB di kolam spontanitas

Kepala Dinas Komunikasi, Informasi dan Statistik (Diskominfotik) Nusa Tenggara Barat I Gede Putu Aryadi mengatakan kegiatan berenang beramai-ramai di ...

Kasus COVID-19 meningkat, Pemkot Jayapura batasi jam malam

ANTARA - Meningkatnya jumlah kasus positif COVID-19 di Kota Jayapura, Papua, hingga 40 kasus per hari membuat pemerintah setempat memperketat ...

Gubernur NTB minta maaf ke publik atas postingan berenang di kolam

Gubernur Nusa Tenggara Barat, H Zulkieflimansyah, mengklarifikasi hebohnya media sosial karena unggahan fotonya di facebook saat sedang berenang ...

Kodam Cenderawasih patroli keliling tegakan protokol kesehatan

ANTARA - Kodam Tujuh Belas Cenderawasih membantu pemerintah daerah untuk menegakan protokol kesehatan di Provinsi Papua, guna menekan angka kasus ...

DPRD ingatkan Gubernur NTB tak main-main soal prokes COVID-19

Wakil Ketua DPRD Nusa Tenggara Barat, Mori Hanafi mengingatkan Gubernur, H Zulkieflimansyah untuk tidak main-main dalam menjalankan protokol ...