Tag: cisolok

SBMI selamatkan upah TKW Sukabumi yang tidak dibayarkan majikannya

Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) Jawa Barat menyelamatkan upah tenaga kerja wanita (TKW) asal Kampung Cigadog, Kabupaten Sukabumi, Jabar, yang ...

Hilang 10 tahun di Riyadh Arab Saudi TKW Sukabumi ditemukan

Tenaga kerja wanita (TKW) asal Kampung Cigadog, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat yang diketahui bernama Runiyah (37) hilang selama 10 tahun di Riyadh, ...

BPBD Banjarnegara terus berkomitmen kembangkan alat deteksi longsor

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banjarnegara, Jawa Tengah, berkomitmen untuk terus mengembangkan Elwasi yaitu alat deteksi dini gerakan ...

Kemensos verifikasi nama ahli waris korban tewas gempa Pandeglang

Kementerian Sosial masih memverifikasi nama-nama kedelapan ahli waris korban tewas untuk diberikan santunan akibat gempa bumi yang melanda ...

BNPB: Korban meninggal akibat gempa Banten menjadi lima orang

Pelaksana Harian Kepala Pusat Data, Informasi, dan Hubungan Masyarakat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Agus Wibowo mengatakan jumlah ...

Jumlah rumah rusak di Sukabumi akibat gempa Banten jadi 26 unit

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat mencatat hingga Sabtu, pukul 01.00 WIB, jumlah rumah yang rusak akibat ...

Kondisi laut selatan Sukabumi normal pascagempa magnitudo 7,4

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat memastikan kondisi laut selatan daerah itu  tetap normal pascagempa ...

Peringatan tsunami berakhir, sebagian warga bertahan di dataran tinggi

Meskipun peringatan dini tsunami telah berakhir, sebagian warga, khususnya yang tinggal di pesisir laut selatan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat masih ...

BPBD Sukabumi lakukan penyisiran pesisir pantai pascagempa M 7,4

Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dan unsur Muspika melakukan penyisiran di daerah pesisir pantai ...

BPBD: Empat rumah rusak akibat gempa Lebak Banten

Hasil pendataan yang dilakukan petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat sebanyak empat rumah di tiga ...

Gempa magnitudo 5.2 guncang Banten dan Jakarta tak berpotensi Tsunami

Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan Gempa magnitudo 5.2 yang mengguncang Banten, Jakarta, dan Jawa Barat tidak berpotensi ...

Bakteri genus baru ditemukan peneliti UI di Kabupaten Sukabumi

Para dosen dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia (FMIPA UI) yang tergabung dalam tim peneliti Center of Excellence ...

Koperasi Nira Satria maniskan pasar gula organik dunia

Menjelang hari ulang tahun koperasi yang ke-72, Banyumas sebagai tuan rumah acara puncak perayaan Hari Koperasi Nasional layak berbangga. Di ...

Wisatawan asal Bogor tenggelam di Pantai Karanghawu Sukabumi

Seorang remaja yang merupakan wisatawan asal Bogor meninggal dunia akibat tenggelam di Pantai Karanghawu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, pada ...

Penjaga pantai terjebak karang saat selamatkan wisatawan

Petugas penjaga pantai yang merupakan relawan Badan Penyelamat Wisata Tirta (Balawista) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, terjebak di karang saat ...