Tag: cinta tanah air

BNPT nilai KAI perlu imunitas tinggi demi cegah ancaman radikalisme

Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) RI Prof. Irfan Idris menilai PT Kereta Api Indonesia (KAI) sebagai penyedia ...

Peserta KKN Kebangsaan diharapkan implementasikan wawasan kebangsaan

Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat mengharapkan Program KKN Kebangsaan 2023 dapat memberikan kesan positif bagi peserta yang berjumlah lebih 900 ...

Kemenhan bina aparat kampung di Manokwari untuk bela negara

Dirjen Potensi Pertahanan (Pothan) Kementerian Pertahanan RI menggandeng Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Manokwari melakukan pembinaan ...

Gubernur Maluku: Indonesia tanpa Maluku bukanlah Indonesia

Gubernur Maluku Murad Ismail mengutip pernyataan Presiden pertama Republik Indonesia (RI) Ir. Soekarno yang mengatakan bahwa 'Indonesia tanpa ...

Prambanan "Catwalk Nusantara" angkat potensi kain asli Indonesia

"Prambanan Catwalk Nusantara" yang diselenggarakan PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko di Kawasan Candi Prambanan pada ...

Gubernur Jatim bantu PKL di Surabaya melalui zakat produktif

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memberikan bantuan uang tunai Rp500 ribu dan paket sembako kepada sejumlah pedagang kaki lima (PKL) yang ...

Bupati Gorontalo Utara serahkan tabungan pendidikan ke Riski Lamato

Bupati Gorontalo Utara Provinsi Gorontalo Thariq Modanggu menyerahkan tabungan pendidikan kepada Riski Lamato, pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) ...

Pangdam Hasanudin: Kemah Pramuka lahirkan pemuda cinta Tanah Air

Pangdam XIV Hasanudin Mayjen TNI Totok Imam Santoso berharap kegiatan Perkemahan Pramuka Saka Wira Kartika (SWK) Terpusat di Lapangan Belneg ...

PTFI menggaungkan semangat “KITA SATU” untuk Indonesia Maju

PT Freeport Indonesia (PTFI) menggelar upacara HUT ke-78 RI pada Kamis (17/8) di Tembagapura Kabupaten Mimika, Papua Tengah sekaligus menggaungkan ...

1.200 orang ikuti peringatan kemerdekaan RI di Belanda

Sekitar 1.200 warga dan diaspora Indonesia di Belanda, termasuk WNI yang sedang berlibur di sana, memadati halaman belakang Sekolah Indonesia Den ...

Kemerdekaan RI- 99 narapidana Lapas Tahuna dapat remisi HUT RI

Sebanyak 99 narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tahuna, Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara mendapatkan remisi terkait ...

Ketua RT di Kaltim naik tiang demi perbaiki tali saat Upacara HUT RI

Nirmala Azis, Ketua RT 04 Kelurahan Bukit Biru, Kecamatan Tenggarong, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur langsung sigap memanjat tiang ...

Polrestabes Surabaya peringati HUT ke-78 RI bersama pengguna jalan

Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Surabaya memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia bersama pengguna Simpang Empat Jalan ...

PT TWC hadirkan Semarak Merah Putih di seluruh destinasi

PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko (TWC), dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT ...

Lima rekomendasi film bertema nasionalisme pada momen HUT Ke-78 RI

Dalam rangka menyambut peringatan HUT ke-78 RI, terdapat film-film inspiratif untuk membangkitkan jiwa nasionalisme yang mengisahkan berbagai ...