Tag: cinema

Jadi trending topik, "Bu Tejo" disebut mewakili ibu-ibu Indonesia

Film pendek "Tilik" yang dirilis tahun 2018 sedang menjadi pembicaraan hangat, trending topic, di Twitter Indonesia, lantaran salah ...

Teater "Rumah Kenangan" hadirkan pementasan dalam bentuk film

Bakti Budaya Djarum Foundation dan Titimangsa Foundation menggelar pertunjukan teater "Rumah Kenangan" yang dihadirkan dalam pementasan ...

We The Fest 2020 digelar secara virtual untuk pertama kali

Gelaran We The Fest untuk pertama kalinya akan diadakan secara virtual dengan nama We The Fest 2020 Virtual Home Edition yang akan berlangsung pada ...

Festival Film Tokyo tahun ini tetap digelar secara luring

Festival Film Internasional Tokyo (TIFF) ke-33 akan tetap diselenggarakan tahun ini pada 31 Oktober hingga 9 November 2020. TIFF berencana tetap ...

Film "Une Barque Sur L'Ocean" diputar di Prancis promosikan Indonesia

Kedutaan Besar Republik Indonesia di Paris meluncurkan film berjudul Une Barque Sur L’Ocean (Satu Kapal Layar di Samudera) yang mulai ...

Film Une Barque Sur L'Ocean di 70 tahun hubungan Indonesia dan Prancis

  Film merupakan salah satu sarana untuk mempromosikan potensi alam dan budaya Indonesia yang menarik kepada masyarakat internasional ...

"Floating cinema", cara unik menonton film di tengah pandemi

Orang-orang datang untuk menonton film "Le Grand Bain" dari perahu mereka dengan protokol jaga jarak sebagai tanda dimulainya acara musim ...

Pengusaha bioskop dukung penundaan pembukaan bioskop

Gabungan Pengusaha Bioskop Seluruh Indonesia (GPBSI) mendukung keputusan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menunda pembukaan kembali bioskop yang ...

Sebagian besar bioskop di China dibuka lagi pekan depan

China akan mengizinkan sebagian besar bioskop untuk dibuka kembali mulai 20 Juli, enam bulan setelah bioskop ditutup demi menekan penyebaran virus ...

Jelang dibuka, ini daftar film asing yang bisa ditonton di bioskop

Pada akhir Juli bioskop di Indonesia akan kembali beroperasi. Terdapat sejumlah film-film asing, baik Hollywood maupun film dari negara Asia lain, ...

Tasya Kamila belum berani nonton film di bioskop

Tasya Kamila masih berpikir panjang untuk menikmati film langsung di bioskop, tempat hiburan yang bakal dibuka kembali untuk penonton mulai  29 ...

Panduan baru dari Cinema XXI jelang dibukanya kembali bioskop

Jaringan bioskop Cinema XXI menerapkan protokol kenormalan baru bioskop yang harus diperhatikan para pencinta film ketika tempat hiburan ini dibuka ...

Menparekraf pastikan bioskop terapkan protokol kesehatan

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio memastikan bioskop menerapkan dengan baik ...

"Peninsula" tayang saat CGV Indonesia kembali dibuka

"Peninsula", film sekuel dari "Train to Busan", menjadi salah satu tayangan baru yang akan hadir di jaringan bioskop CGV ...

Bioskop buka 29 Juli, tapi protokol ruang pertunjukan belum ditetapkan

Jaringan bioskop di seluruh Indonesia dijadwalkan akan kembali beroperasi pada 29 Juli 2020, namun untuk peraturan khusus di dalam ruang pertunjukan ...