Tag: cengkih

Indonesia 10 besar produsen atsiri dunia

Indonesia masuk sepuluh besar penghasil minyak atsiri di dunia, dengan menempati posisi ke enam dan tujuh sebagai produsen minyak nilam, cengkih, ...

Menghitung kerugian akibat bencana Kelud

Menghitung kerugian akibat bencana Gunung Kelud yang meletus 13 Februari lalu, sampai kini belum diperoleh angka pasti. Banyak sektor merugi ...

Harga tomat di muntok tembus Rp40.000/kilogram

Harga tomat di Muntok, Kepulauan Bangka Belitung, Minggu menembus angka Rp40.000 per kilogram atau naik Rp15.000 dibandingkan dua hari lalu, sebab ...

Pakar hukum minta pemerintah kaji wacana ratifikasi FCTC

Pakar hukum tata negara Margarito meminta pemerintah untuk mengkaji wacana ratifikasi Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) secara ...

Cengkeh natuna tembus Rp130.000/kilogram

Harga cengkeh di Kabupaten Natuna dan Kabupaten Kepulauan Anambas, Provinsi Kepulauan Riau, kini menembus Rp130.000 per kilogram, terbaik dalam ...

UGM luncurkan buku tanaman herbal Bone Bolango

Universitas Gadjah Mada meluncurkan buku mengenai jenis tanaman herbal dari Kecamatan Pinogu, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo. Dosen ...

Seorang tewas akibat tabrakan truk-mobil travel di Purbalingga

Seorang tewas dan 13 lainnya luka-luka setelah sebuah truk menabrak mobil travel di Jalan Raya Padamara, Desa Kalitinggar, Purbalingga, Senin ...

Akulturasi Hindu-Islam dalam Idul Fitri di Bali

Tiada hari tanpa ritual, tiada tradisi tanpa budaya. Ritus yang terjalin berkelindan dengan kultur telah melekat sebagai identitas agung masyarakat ...

Pasar tradisional di Buleleng terbakar

Pasar tradisional di Desa Bondalem, Kabupaten Buleleng, Bali, Jumat, terbakar dan diduga disebabkan oleh hubungan arus pendek listrik ...

Komunitas Muslim Kepaon gelar "megibung"

Komunitas muslim di Kepaon, Denpasar, menggelar "megibung" atau tradisi buka puasa bersama dengan menu utama nasi tumpeng lengkap dengan daging sapi ...

Petani sulit mengakses perbankan

Gubernur Sulawesi Tengah Longki Djanggola mengatakan petani dan nelayan masih susah mengakses ke perbankan sehingga mereka pun kesulitan ...

Harga cengkih tembus Rp150 ribu per kg

Harga cengkih di Sulawesi Utara menembus Rp150 ribu per kilogram pada akhir pekan pertama Juli."Harga komoditas tersebut memang terus naik sejak ...

Buruh petik cengkih Sulut bergaji manajer

Harga cengkih yang terus melonjak hingga mencapai Rp130 ribu per kilogram di saat panen saat ini membawa berkah pendapatan bagi buruh petik cengkih ...

Petani cengkih Gorontalo Utara percepat masa panen

Para petani cengkih di Gorontalo Utara memilih mempercepat masa panen tagar bisa menikmati harga jual yang sedang tinggi. Syamsudin, petani di ...

Apindo: negara asing andalkan rempah Indonesia

Sejumlah negara asing masih sangat tergantung dengan hasil rempah-rempah Indonesia sehingga seharusnya pemerintah mendorong pengembangan tanaman ...