Tag: cabai mahal

Pemprov Maluku membagikan bibit cabai bagi petani terdampak banjir

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Maluku melalui Dinas Pertanian membagikan bibit cabai dan sayur kepada petani terdampak banjir di tiga daerah, yaitu ...

Dinas Perdagangan Maluku memastikan stok pangan mencukupi

Dinas Perdagangan dan Perindustrian Maluku memastikan stok bahan pangan terutama cabai dan bawang mencukupi di provinsi ini kendati sedang mengalami ...

Jelang puasa, harga cabai dan daging ayam naik

ANTARA - Menjelang bulan puasa, harga cabai dan daging ayam di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah mengalami kenaikan. Kenaikan harga dipicu tingginya ...

Mendag sebut Aceh bisa pasok komoditas cabai ke Pulau Jawa

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyebutkan Aceh merupakan daerah penghasil cabai sehingga daerah berjuluk Tanah Rencong itu bisa memasok ...

Pemprov Jateng gelar operasi pasar stabilkan harga cabai

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menggelar operasi pasar di tiga pasar tradisional Kota Semarang sebagai upaya menstabilkan harga cabai yang mencapai ...

Harga cabai terus melambung, Pemkab Madiun beri subsidi ongkos angkut

ANTARA - Sejak pertengahan Oktober 2023, harga cabai di sejumlah pasar tradisional Kabupaten Madiun terus naik hingga menyentuh kisaran harga ...

Mendag Zulkifli: Cabai mahal sesekali tidak apa-apa

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menilai bahwa kenaikan harga cabai rawit merah yang di beberapa daerah telah menyentuh Rp100 ribu per kilogram ...

Mendag: Hasilkan produk turunan jaga stabilitas harga cabai

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengatakan untuk menjaga stabilitas harga cabai di pasaran maka perlu dilakukan pembuatan beragam produk ...

Lahan pasir Kulon Progo yang mengubah petani jadi jutawan

"Jangan malu menjadi petani. Pendapatan petani milenial juga tidak kalah dengan gaji pegawai," ucap Ngatimin, petani sukses di Kulon ...

Mendag tinjau harga bahan pokok di Pasar Palapa Pekanbaru

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan memantau harga sejumlah bahan pokok di Pasar Palapa, Kecamatan, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau dan menilai ...

Presiden minta kepala daerah tidak terima data "Asal Bapak Senang"

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan agar seluruh kepala daerah benar-benar mengecek data ke lapangan dan tidak hanya menerima laporan ABS (Asal ...

KSP ajak warga di bantaran Ciliwung tanam cabai cegah krisis pangan

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengajak masyarakat yang tinggal di bantaran Sungai Ciliwung memanfaatkan pekarangan rumahnya untuk ditanami ...

Sandiaga: Penanganan sampah makanan bisa atasi masalah ekonomi

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyatakan penanganan sampah makanan bisa mengatasi masalah ekonomi masyarakat. “Kalau ...

Atasi kenaikan harga, warga Madiun beralih gunakan cabai kering

ANTARA - Sejumlah warga Madiun utamanya pedagang kuliner, dalam mengatasi kenaikan cabai rawit kini  beralih pada cabai kering. Selain harganya ...

Hari pertama kerja, Mendag turun ke pasar cek harga bahan pokok

ANTARA - Sehari setelah dilantik Presiden Joko Widodo, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan langsung turun ke pasar. Berlokasi di Pasar Cibubur, ...