Tag: business matching

KBRI Sarajevo gelar "business matching" dukung ekspor Indonesia

KBRI Sarajevo menyelenggarakan pencocokan bisnis (business matching) untuk mendukung diplomasi ekonomi Indonesia, terutama di bidang ekspor produk ...

KBRI Kairo gelar forum bisnis untuk dukung Trade Expo Indonesia

KBRI Kairo menyelenggarakan pertemuan dengan pelaku bisnis Mesir di Kota Alexandria, Senin (3/10), untuk mendukung pelaksanaan Trade Expo Indonesia ...

BI-TPID pantau komoditas penyebab inflasi di Aceh hingga akhir tahun

Bank Indonesia (BI) bersama Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Aceh mulai memantau harga beberapa komoditas yang berpotensi menjadi penyumbang ...

BNI-BSG sinergi perluas ekosistem "smart province" di Sulawesi Utara

PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) bersinergi dengan PT Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara dan Gorontalo serta Bank SulutGo (BSG) untuk ...

Kadin harap Indonesia bisa kuasai pasar fesyen dunia

Perwakilan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Anne Patricia berharap para pemangku kepentingan dapat berkolaborasi dalam industri fesyen ...

Jakarta Muslim Fashion Week adalah usaha perkuat ekosistem fesyen

Direktur Pengembangan Ekspor Jasa dan Produk Kreatif Kementerian Perdagangan Miftah Farid mengatakan gelaran Jakarta Muslim Fashion Week adalah usaha ...

1.148 polisi jaga rangkaian G20 di Bali selama pekan pertama Oktober

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) mengerahkan sebanyak 1.148 personel untuk menjaga keamanan dan ketertiban tiga side event G20 yang ...

Smesco Hub Timur target 100 UKM naik kelas dalam 3 tahun ke depan

Smesco Indonesia menargetkan Smesco Hub Timur yang berlokasi di ITDC Nusa Dua, Bali, dapat membantu 100 usaha kecil dan menengah (UKM) di Indonesia ...

IFC harap IN2MOTIONFEST promosikan "modest fashion" Indonesia

National Chairman Indonesian Fashion Chamber (IFC) Ali Charisma berharap gelaran Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2022 yang akan memasukkan ...

KBRI dorong partisipasi pengusaha Kongo pada Trade Expo Indonesia

Kedutaan Besar RI di Nairobi, Kenya, mengadakan pertemuan untuk mempromosikan Trade Expo Indonesia (TEI) 2022 kepada para pengusaha Kongo dan ...

BPD DKI gandeng BPD Maluku/Malut tingkatkan kesejahteraan masyarakat

Bank Pembangunan Daerah (BPD) DKI Jakarta menjalin kerja sama dengan BPD Maluku-Maluku Utara mendirikan Kelompok Usaha Bank (KUB) sebagai upaya ...

Indonesia-Jepang usung prinsip keberlanjutan sektor industri

Indonesia menggandeng Jepang mengusung keberlanjutan sektor industri, mengingat Pemerintah Indonesia tengah berupaya untuk meningkatkan kapasitas dan ...

Bank DKI dan Bank Maluku Malut perkuat kerja sama digital

BUMD Jakarta, Bank DKI bersama Bank Maluku-Maluku Utara (Malut) memperkuat kerja sama digitalisasi layanan perbankan untuk menggenjot potensi ekonomi ...

Telkom optimistis kolaborasi percepat pengembangan perusahaan rintisan

PT Telkom Indonesia (Persero) optimistis bahwa kolaborasi antar seluruh pemangku kepentingan dapat mempercepat pengembangan perusahaan rintisan ...

Memaksimalkan potensi industri otomotif dari IK-CEPA

Kurang dari satu bulan yang lalu, Indonesia meratifikasi Perjanjian Kemitraan Ekonomi Komprehensif antara Pemerintah Republik Indonesia dan ...