Tag: bulog

DKPTPH Lampung: Penerapan kalender tanam upaya cegah gagal panen

Dinas Ketahanan Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura (DKPTPH) Provinsi Lampung menyebutkan bahwa pelaksanaan tanam padi sesuai kalender tanam ...

Produsen: Perlu perkuat distribusi antisipasi kenaikan konsumsi beras

Produsen dan penyalur beras mulai mengambil langkah antisipasi dengan memperkuat distribusi ke sejumlah pasar untuk mengantisipasi kecenderungan ...

Pemprov berbagi kasih peringati Hari Jadi Kalteng

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) melaksanakan anjangsana atau kunjungan untuk melepas rindu sekaligus berbagi kasih dengan anak-anak ...

Pj Wali Kota Bima minta perusahaan tera ulang tester kadar air jagung

Penjabat (Pj) Wali Kota Bima, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) Mohammad Rum meminta pihak perusahaan segera melakukan tera ulang pada tester kadar ...

Permintaan beras SPHP di Lebak menurun  usai naiknya HET Rp12.500

Permintaan beras medium Stabilitas Pasokan Harga Pangan (SPHP) di Kabupaten Lebak dan Pandeglang mengalami penurunan usai naiknya Harga Eceran ...

Presiden Jokowi: Harga komoditas pangan jelang Idul Adha sangat baik

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut harga sejumlah komoditas pangan menjelang Idul Adha 1445 Hijriah/2024 di Pasar Sentral Lacaria, Kabupaten ...

Pemprov: Panen padi di Sumut sesuai rencana

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara menyatakan, sampai April 2024 panen padi di Sumut masih sesuai rencana sehingga masih dapat ...

Bulog pastikan beras SPHP tetap laris di Bogor meski harga naik

Perum Bulog memastikan beras stabilisasi pasokan dan harga pangan (SPHP) tetap laris di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, meski mengalami kenaikan harga ...

Presiden sebut impor beras tak sampai 5 persen kebutuhan nasional

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, realisasi impor beras melalui Perum Bulog tidak sampai 5 persen dari total kebutuhan beras ...

Food Station perkuat produksi bahan baku untuk jamin stok beras

PT Food Station Tjipinang Jaya (Perseroda) memperkuat sumber dan jaringan produksi bahan baku guna menjamin stok beras aman untuk memenuhi kebutuhan ...

Presiden RI diagendakan kunker ke Sultra resmikan Bendungan Ameroro

Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo diagendakan melakukan kunjungan kerja (kunker) di Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), untuk meresmikan ...

Jawab tantangan zaman, Bulog canangkan "Bulog Next"

Perum Bulog mencanangkan "Bulog Next", dalam rangka memperingati hari jadinya ke-57 tahun ini, untuk menjawab tantangan zaman dengan ...

Bapanas ungkap langkah jaga ketersediaan pangan hadapi cuaca ekstrem

ANTARA - Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi, Sabtu (11/5), mengungkapkan langkah-langkah dalam menjaga ketersediaan pangan ...

Bulog rayakan HUT ke-57 dengan aksi lari Jakarta-Bogor

ANTARA - Dalam Perayaan HUT ke-57 Bulog, sebanyak 25 karyawan Bulog melakukan aksi berlari dari Jakarta ke Bogor. Direktur Utama Perum BULOG, Bayu ...

Bapanas siapkan revisi Perpres bantuan pangan atasi kemiskinan ekstrem

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan, saat ini pihaknya sedang mempersiapkan revisi Peraturan Presiden (Perpres) ...