Tag: bulan sabit merah

Palang Merah evakuasi 3.000 penduduk Aleppo

Sekitar 3.000 warga sipil dan sekitar 40 orang yang terluka, termasuk anak-anak, telah diungksikan dari Aleppo timur Kamis waktu setempat lewat dua ...

Dua kereta bertabrakan di Iran, jumlah korban lebih 140 orang

Jumlah korban tabrakan kereta api di stasiun Haftkhan, Provinsi Semnan, Iran, pada Jumat pagi diperkirakan lebih dari 140 orang, dengan 40 ...

20 tentara tewas dalam pertempuran di Banghazi, Libya

Sedikit-dikitnya 20 anggota Tentara Nasional Libya (LNA) tewas dan 40 lagi terluka dalam pertempuran dua hari di wilayah timur, Kota Benghazi, kata ...

UE luncurkan program bantuan untuk pengungsi Suriah di Turki

Uni Eropa (UE) meluncurkan program bantuan terbesar yang mengalokasikan hibah tunai bulanan lewat Bulan Sabit Merah Turki  (Kizilay) bagi satu ...

ICRC: bantuan dikirim ke empat kota terkepung di Suriah

Sebanyak 70 truk berisi bantuan kemanusiaan dikirim untuk pertama kali selama hampir enam bulan terakhir, ke empat kota terkepung di Suriah, kata ...

PBB tangguhkan semua konvoi bantuan di Suriah pascaserangan

Perserikatan Bangsa-Bangsa, Selasa (20/9), mengatakan menangguhkan semua konvoi bantuan kemanusiaan di Suriah setelah serangan udara mematikan ...

Militer Suriah bantah serang rombongan bantuan di Aleppo

Militer Suriah pada Selasa membantah telah menyerang rombongan bantuan di Provinsi Aleppo, Suriah Utara, demikian laporan stasiun televisi nasional ...

Suriah tuduh Amerika Serikat dukung kelompok teror

Presiden Suriah, Bashar al-Assad, Senin (19/9), menuduh Amerika Serika memberi dukungan kepada kelompok teror di Suriah, kata kantor berita resmi ...

Serangan ke konvoi bantuan tewaskan 12 orang di Suriah

Sedikitnya 18 truk dalam konvoi 31 kendaraan yang mengirimkan bantuan di Suriah kena serangan yang menurut kelompok pengawas menewaskan sedikitnya ...

32 orang terbunuh di Aleppo setelah gencatan senjata berakhir

Sedikitnya 32 orang terbunuh dan lebih banyak lagi warga yang mengalami luka di provinsi utara, Aleppo, pada Senin, pada jam-jam pertama gencatan ...

Suriah tuduh gerilyawan halangi pengiriman bantuan ke Aleppo

Kementerian Luar Negeri Suriah pada Sabtu (17/9) menuduh kelompok gerilyawan menjadi penyebab tertundanya pengiriman bantuan ke bagian timur Kota ...

PBB: banjir Korut tewaskan 133 jiwa, 107 ribu mengungsi

Banjir akibat hujan lebat di Korea Utara (Korut) telah menewaskan 133 penduduk wilayah timur laut, sementara 395 lainnya dinyatakan hilang dan 107 ...

Angola butuh bantuan untuk perangi demam kuning terburuk

Angola mengalami wabah terburuk demam kuning dalam 30 tahun terakhir dengan 350 kematian sejak Desember lalu, menurut Federasi Palang Merah dan ...

Gaza terima kiriman bantuan pertama dari Turki

Kiriman bantuan dari Turki tiba di Jalur Gaza melalui Israel, Senin, sepekan setelah Israel dan Turki mengumumkan akan mengakhiri pemutusan hubungan ...

Polisi evakuasi gedung Bandara Istanbul

Sebuah helikopter terbang di atas kawasan bandara internasional Ataturk Istanbul, Turki, sementara polisi mengevakuasi gedung itu, menyusul ...