Tag: budaya tradisional

Undiknas Denpasar siapkan beasiswa untuk mahasiswa asing

Universitas Pendidikan Nasional (Undiknas) Denpasar menargetkan dapat memberikan beasiswa setiap tahunnya untuk 20 mahasiswa asing, sejalan dengan ...

Busana karya disainer Indonesia undang decak kagum di Polandia

Perancang busana terkemuka Indonesia Novita Yunus (Batik Chic) dan Yuwono Widodo (Yoon Kla)  bersama Duta Besar Indonesia untuk Polandia, Siti ...

Barong Festival Superstar digelar di Badung untuk lestarikan budaya

Taman Ayun Barong Festival Superstar 2019 yang digelar di Pura Taman Ayun, Mengwi, Badung, Bali, dimaksudkan untuk melestarikan budaya tradisional ...

Bangkalan alokasikan Rp1,6 miliar untuk lapangan karapan sapi

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan, Jawa Timur, mengalokasikan anggaran sebesar Rp1,6 miliar lebih untuk memperbaiki lapangan yang akan ...

Menkop UKM-Menpar buka Sanur Village Festival 2019

Menteri Koperasi dan UKM AAGN Puspayoga dengan Menteri Pariwisata Arief Yahya secara bersama-sama membuka Sanur Village Festival 2019, yang ...

Jawa Tengah akan meniadakan penggunaan plastik pada perayaan hari jadi

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah ingin meniadakan penggunaan plastik sekali pakai dalam acara perayaan hari jadi ke-69 bertajuk "Pesta ...

Para siswa Sumut bangga terpilih jadi peserta SMN

Para siswa SMA  dari Sumatera Utara  yang terpilih dalam program Siswa Mengenal Nusantara (SMN) menyampaikan rasa bangganya bisa terpilih ...

Agun: Seni budaya dorong masyarakat Indonesia bersatu

Anggota MPR dari Fraksi Partai Golkar Agun Gunanjar Sudarsa mengatakan seni budaya yang memang bebas nilai politik dapat mendorong ...

HUT RI di Istana Negara, ratusan penari soreng Magelang siap tampil

Sebanyak 200 penari soreng dari Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, bakal tampil di Istana Negara, Jakarta, dalam peringatan Hari Ulang Tahun ke-74 ...

Misteri terbakarnya sejumlah kampung adat di NTT

Sejak memasuki musim panas 2018, sebagian perkampungan adat yang menyebar di Pulau Flores dan Sumba, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), terbakar, ...

MPR Sosialisasikan Empat Pilar dengan Ludruk

Sekretariat Jenderal MPR RI sengaja memilih kesenian Ludruk ini sebagai salah satu metode sosialisasi Empat Pilar MPR RI, yang dilaksanakan di Desa ...

Kemarin, kerak telur raksasa hingga krisis lapangan tenis ibu kota

Kemarin, Sabtu (20/7/2019) ada beberapa berita tentang metropolitan yang mencuri perhatian pembaca, mulai dari meriahnya Lebaran Betawi yang ...

Kuliner raksasa kerak telur meramaikan Lebaran Betawi 2019

Festival budaya tradisional Lebaran Betawi di Monumen Nasional, Jakarta, akan menyuguhkan kuliner raksasa kerak telur guna menarik minat pengunjung ...

Kuliner raksasa kerak telur akan meramaikan Lebaran Betawi 2019

Festival budaya tradisional Lebaran Betawi di Monumen Nasional, Jakarta, akan menyuguhkan kuliner raksasa kerak telur guna menarik minat pengunjung ...

Wonosobo ancang-ancang jadi lokasi Paralayang berkelas internasional

Kesuksesan penyelenggaraan kejuaraan Paralayang Trip of Indonesia (TroI) seri II di Wonosobo pada penghujung bulan Juni tidak hanya dirasakan ...