Tag: bsi

BSI naik peringkat ke posisi 11 perbankan syariah global

PT Bank Syariah Indonesia Tbk atau BSI naik ke posisi 11 pada peringkat perbankan syariah global berkat kapitalisasi pasar (market cap) yang menembus ...

PT PP hentikan sementara pekerjaan pembangunan Menara BSI

PT PP (Persero) Tbk, BUMN konstruksi dan investasi, memberhentikan sementara pekerjaan pembangunan proyek Menara BSI karena Gedung Kementerian ESDM ...

Pemerintah serap dana Rp12 triliun dari lelang tujuh seri SBSN

Pemerintah menyerap dana senilai Rp12 triliun dari lelang tujuh seri Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau sukuk negara pada 23 Januari ...

Realisasi pembiayaan KUR di Aceh 2023 capai Rp3,5 triliun

Bank Syariah Indonesia (BSI) Regional Aceh menyebutkan realisasi pembiayaan Kredit Usaha Rakyat (KUR) di provinsi setempat sepanjang tahun 2023 ...

Presiden Jokowi bagikan bantuan PIP di Kota Magelang

Sebanyak 1.000 siswa di Kota Magelang, Jawa Tengah, menerima bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) dari Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di GOR ...

Transaksi komoditas syariah di ICDX tembus Rp1,2 triliun

Indonesia Commodity and Derivatives Exchanges (ICDX) atau Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) mencatat transaksi komoditas syariah ...

IHSG jelang akhir pekan menguat ikuti bursa kawasan dan global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat bergerak naik mengikuti penguatan bursa saham kawasan Asia dan ...

Harga saham BSI tembus Rp2.010

Harga saham PT Bank Syariah Indonesia Tbk atau BRIS menembus Rp2.010 per saham pada perdagangan Kamis ini, menjadi yang tertinggi sejak November ...

BRI Finance incar pembiayaan baru tumbuh 20 persen di 2024

PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) optimistis pembiayaan baru akan tumbuh mencapai 20 persen year on year (yoy) pada 2024 di tengah dinamika ...

BEI menargetkan 1 juta investor syariah di 2024

Direktur Pengembangan Bursa Efek Indonesia (BEI) Jeffrey Hendrik menyampaikan BEI menargetkan terdapat sebanyak 1 juta investor syariah di pasar ...

BSI targetkan 100 ribu nasabah RDN Online di 2024

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menargetkan sebanyak 100 ribu nasabah akan melakukan pembukaan Rekening Dana Nasabah (RDN) Online sepanjang tahun ...

BSI perluas inklusi pembayaran digital di Pasar Gede Solo

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) memperluas inklusi pembayaran digital di Pasar Gede, Kota Surakarta, Jawa Tengah, dengan menerapkan digitalisasi ...

Bank Syariah Indonesia optimalisasi layanan pembayaran zakat

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus melakukan optimalisasi layanan Zakat, Infaq, Sedekah, dan Wakaf ( Ziswaf) melalui kanal digital di BSI ...

BSI buka kantor cabang pembantu (KCP) Jakarta Telkom

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) membuka kantor cabang pembantu (KCP) Jakarta Telkom Gatot Subroto, yang merupakan relokasi kantor BSI KCP ...

OJK Kalsel catat penyaluran KUR Rp3,65 triliun pada triwulan III-2023

Otoritas Jasa Keuangan Provinsi Kalimantan Selatan (OJK Kalsel) mencatat penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) melalui bank di wilayah setempat ...