Tag: bilateral

Indonesia berkomitmen bangun kerja sama lebih kuat dengan Turki

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan Indonesia berkomitmen membangun kerja sama yang lebih kuat dengan Turki, serta dapat berkontribusi ...

Retno: Indonesia dan Turki berbagi prinsip yang sama soal Palestina

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan Indonesia dan Turki mempunyai prinsip yang sama dalam menyikapi isu Palestina. Palestina menjadi isu ...

Pakar: Pertemuan Prabowo-Lawrence jaga hubungan baik RI-Singapura

Guru Besar dan pakar Ilmu Hubungan Internasional Universitas Indonesia Prof. Fredy Buhama Lumban Tobing mengatakan bahwa pertemuan Presiden RI ...

Delegari MPR RI kunjungi Bulgaria perkuat bilateral

Ketua Badan Pengkajian MPR RI Djarot Syaiful Hidayat dan sejumlah anggota MPR lainnya melakukan kunjungan ke Bulgaria untuk memperkuat kembali ...

Vietnam optimalkan gelar UNESCO untuk pembangunan sosial-ekonomi

Vietnam tengah berupaya mengoptimalkan gelar dari UNESCO bagi situs-situs warisan budaya di negara itu untuk meningkatkan pembangunan sosial-ekonomi ...

Indonesia dan Arab Saudi perluas kerja sama bidang penerbangan

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi bertemu Menteri Haji dan Umrah Kerajaan Arab Saudi Tawfiq Bin Fawzan Al-Rabiah memperluas kerja sama di bidang ...

Menteri Agama bahas visa haji dengan menteri Arab Saudi

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas (kiri) berbincang dengan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq Bin Fawzan Al Rabiah seusai pertemuan di Jakarta, ...

Menteri Arifin sebut tiga langkah kerja sama dengan negara Teluk

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif menyampaikan tiga langkah pengembangan kerja sama bilateral dengan negara-negara Teluk ...

Presiden Xi Jinping akan kunjungi Prancis, Serbia dan Hongaria

Presiden China Xi Jinping akan melakukan kunjungan kenegaraan ke tiga negara di Eropa yaitu Prancis, Serbia dan Hongaria. "Kunjungan ini akan ...

Pengamat: Perlindungan PMI di Singapura perlu jadi perhatian

Pengamat hubungan internasional Universitas Padjadjaran Arfin Sudirman menilai perlindungan pekerja migran Indonesia (PMI) di Singapura perlu menjadi ...

CGTN: Cina, Jerman semakin ingin mempererat dan memperbarui hubungan bilateral

Beijing, (ANTARA/PRNewswire) - Survei keyakinan bisnis yang baru saja dirilis German Chamber of Commerce di Cina menunjukkan optimisme atas ...

Deklarasi World Water Forum Bali cakup komitmen tolak eksploitasi air untuk perang

Kementerian Luar Negeri RI menyatakan bahwa naskah deklarasi tingkat menteri yang diusulkan untuk World Water Forum (WWF/Forum Air Dunia) ke-10 pada ...

Pakar: Pertemuan pemimpin masa depan Prabowo dan Wakil PM Singapura

Analis sosial-politik ISESS Musfi Romdoni mengatakan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto yang mendampingi Presiden RI Jokowi menerima kunjungan PM ...

Jokowi perkenalkan Prabowo pada pemimpin baru Singapura

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memperkenalkan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto sebagai presiden terpilih Indonesia, dalam pertemuan dengan Perdana ...

Menteri Investasi berkomitmen percepat investasi di IKN setelah pemilu

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia berkomitmen untuk mempercepat investasi di Ibu Kota Nusantara atau ...