Tag: berlatih

Wushu - Latihan tanpa henti kunci Jessie Djalimin sabet emas wing chun

Atlet Jawa Timur Jessie Djalimin mengungkapkan latihan keras tanpa henti menjadi kunci dirinya menyabet medali emas nomor wing chun wooden dummy + ...

Balap Sepeda - Persiapan tiga tahun Reza Maulana berbuah emas

Persiapan selama tiga tahun untuk melatih mental dan fisik atlet balap sepeda Sumatera Utara, Reza Maulana, akhirnya berbuah emas di ajang Pekan ...

Tenis Meja - Lampung punya potensi lahirkan petenis meja nasional

Provinsi Lampung dinilai memiliki potensi untuk melahirkan sejumlah atlet tenis meja tingkat nasional yang bisa menjadi andalan Indonesia untuk ...

Zaki bertekad jaga tradisi medali pencak silat NTT pada PON

Pesilat asal Nusa Tenggara Timur  (NTT) Muhammad Zaki Zikrillah Prasong berkomitmen untuk terus menjaga tradisi medali pencak silat daerahnya ...

Judoka Bali jadikan emas PON XXI modal di SEA Games 2025

Judoka asal Bali I Gede Ganding Kalbu Soethama menjadikan pencapaian medali emas pada PON XXI Aceh Sumatera Utara sebagai modal kuat apabila terpilih ...

Film Ip Man membuat atlet wushu Michael Arroll mencintai wing chun

Atlet wushu asal Jawa Timur Michael Arroll Nestor Jennings mengaku salah satu alasannya mencintai nomor seni dari cabang olahraga wushu ...

Kiprah Maria Londa, sang ratu lompat jauh Indonesia

Konsistensi menjadi sesuatu yang biasanya sulit dilakukan oleh seorang atlet. Rasa cepat puas dan menyudahi pencapaian, kerap menyapa para atlet yang ...

Binaraga tidak sesederhana dibayangkan awam

Selain menjadi bagian dari gaya hidup sehat, binaraga juga olahraga kompetitif yang dipertandingkan dalam kejuaraan-kejuaraan, termasuk dalam Pekan ...

Cara terbaru daftar akun pengguna untuk aplikasi Smule

Ingin berkaraoke kapan saja dan di mana saja, sambil bergabung dengan komunitas karaoke internasional? Gunakan aplikasi Smule, yang memungkinkan ...

Mengenal aplikasi Smule dan manfaatnya

Karaoke merupakan salah satu bentuk hiburan alternatif untuk bersenang-senang, mengekspresikan diri melalui bernyanyi, dan menikmati waktu bersama ...

Kemenparekraf uji coba penerapan desa wisata ramah perempuan di Bali

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) berkolaborasi dengan Ikatan Pimpinan ...

Sorak-sorai pelajar hangatkan arena pencak silat

Puluhan pelajar dari SMP Muhammadiyah 1 Medan memadati arena pencak silat pada penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera ...

Tenis Meja - Rafanael ungkap rahasia Lampung juara, berkat berlatih lawan China

Petenis meja asal Lampung Rafanael Nikola Niman mengungkapkan rahasia timnya bisa meraih medali emas nomor beregu putra Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Atlet dancesport Sumut Joely raih medali emas di usia 15 tahun

Atlet dancesport asal Sumatera Utara Joely meraih medali emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara 2024 dalam usia yang cukup ...

Penjelasan Ketum PP IODI soal penilaian dalam dancesport

Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Ikatan Olahraga Dancesport Indonesia (IODI) Heru Sutantio menyebutkan ada sejumlah penilaian penting untuk menjadi ...