Tag: berjalan

Hiroki Ito masih harus tunda lakukan debut untuk Bayern Munich

Bek tengah Bayern Munich dan tim nasional Jepang, Hiroki Ito, harus menjalani operasi pada kakinya yang cedera, yang membuat ia dipastikan batal ...

Mensos targetkan penurunan kemiskinan ekstrem 0 persen dalam 2 tahun

Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menyatakan target penurunan kemiskinan ekstrem sebesar nol persen akan dikejar dalam waktu dua ...

Pengamat: Pasangan RIDO dan Pramono-Rano bersaing ketat di pilkada

Pengamat politik dari Universitas Al Azhar Indonesia Ujang Komarudin menilai pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta Ridwan ...

Indonesia-Inggris bahas pengembangan teknologi kelautan dan perikanan

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono melakukan pertemuan bilateral dengan Duta Besar Inggris untuk Indonesia Dominic Jermey untuk ...

Kemkomdigi audit sistem pengendalian konten negatif

Kementerian Komunikasi dan Digital tengah melakukan evaluasi dan audit terhadap sistem dan tata kelola pengendalian konten negatif. Wakil Menteri ...

Mensos: Ada tiga titik pengungsian korban erupsi Gunung Lewotobi

Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menyebut terdapat tiga titik pengungsian yang telah disiapkan oleh Kemensos untuk korban ...

Puslitbang Polri tingkatkan kualitas rekrutmen SDM kepolisian

Pusat Penelitian dan Pengembangan Kepolisian (Puslitbang) Polri melakukan penelitian efektivitas kualitas peralatan dan website rekrutmen anggota ...

DPRD dan Pemkot Bogor koordinasikan program penebusan ijazah

Komisi IV DPRD Kota Bogor, Jawa Barat bersama Bagian Kesra Setda Kota Bogor melakukan koordinasi terkait pelaksanaan program Pelunasan ...

Menteri Arifah sebut Ruang Bersama salah satu quick win KemenPPPA

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Arifah Fauzi menyampaikan sejumlah rancangan quick win KemenPPPA di antaranya dengan ...

Pendaftaran PPIH Daerah 2025 resmi dibuka, ini tugas dan peranannya

Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama mengumumkan pada Senin (04/11/2024) bahwa pendaftaran untuk Seleksi ...

Apa itu Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat)?

Ibadah haji menjadi impian jutaan umat muslim di Indonesia. Bagi banyak orang, haji adalah perjalanan hidup yang penuh harap dan tantangan, ...

PSSI pastikan pembinaan usia muda tak ada yang terlewatkan

Anggota Executive Committee (Exco) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Arya Sinulingga memastikan pembinaan pemain sepak bola usia muda di ...

Mendikdasmen tegaskan masih kaji soal UN hingga awal tahun ajaran

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menegaskan wacana pengembalian pelaksanaan Ujian Nasional (UN) di tingkat ...

Komisi I DPR apresiasi Kemenkomdigi berantas judi online di internal

Komisi I DPR RI mengapresiasi komitmen Kementerian Komunikasi dan Digital dalam pemberantasan judi daring atau online dengan menindak tegas oknum di ...

Jakarta Utara eliminasi TBC dengan penguatan fasilitas kesehatan

Pemerintah Kota Jakarta Utara (Pemkot Jakut) berupaya mengeliminasi tuberkulosis (TBC) dengan menguatkan jejaring fasilitas kesehatan di daerah ...