Tag: bener meriah

Puluhan Ribu Penonton Saksikan Pacuan Kuda Di Aceh Tengah

Puluhan ribu penonton dari berbagai kabupaten menyaksikan pacuan kuda tradisional yang memasuki babak semi final di lapangan H.M Hasan Gayo di Desa ...

Kontras Peringati Anti-penghilangan Orang Secara Paksa

Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS) Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) akan menggelar pekan kampanye ...

Jangan Tutup Mata Terhadap Nasib Korban Konflik Bener Meriah

Anggota DPRA diharapkan jangan tutup mata terhadap kondisi korban konflik asal kabupaten Bener Meriah dan Aceh Tengah yang bertahan hingga 23 hari ...

Lima Kabupaten di NAD Siap Reformasi Birokrasi

Lima pemerintah kabupaten di Provinsi Nangroe Aceh Darussalam (NAD) yakni Aceh Besar, Aceh Barat Daya, Bireun, dan Bener Meriah berkomitmen ...

DPR Koordinasikan Masalah Korban Konflik dengan DPRA

Anggota komisi IV DPR RI Imam Syuja` mengatakan akan berkoordinasi dengan DPRA untuk mencari solusi permasalahan korban konflik Kabupaten Bener ...

Irwandi: Pihak Tertentu Setir Gangguan Keamanan di Aceh

Gubernur Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) Irwandi Yusuf menyatakan dewasa itu terdapat sekelompok orang yang disetir oleh pihak tertentu untuk ...

Bener Meriah, NAD Mencekam Pasca Penembakan, Warga Mengungsi

Bupati Bener Meriah, NAD, Tagore Abubakar menyatakan kondisi di daerahnya mencekam dan sebagian penduduk masih memilih mengungsi pasca penembakan ...

Wagub NAD" Saya Mundur Bila Aceh Dimekarkan "

Wakil Gubernur Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) Muhammad Nazar menyatakan akan mundur dari jabatannya jika Pemerintah pusat menyetujui ...

PCI Teliti Kesehatan Masyarakat Aceh Tengah

Sebuah lembaga survei, Project Concern International (PCI) Indonesia, meneliti kondisi kesehatan dan sanitasi masyarakat di sejumlah sekolah dan ...

Rp1 Triliun Uang APBD 2006 "Menguap" di Aceh

Sedikitnya Rp1 triliun lebih Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2006 di 16 kabupaten/kota di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam ...

150 Kepala Desa Diberangkatkan Lagi ke Jakarta

Sebanyak 150 orang "geuchik" (kepala desa) dari NAD kembali diberangkatkan ke Jakarta, Sabtu, dan bergabung dengan 345 kepala desa lain yang ...

Telkom Targetkan 9.000 Pelanggan Speedy di Aceh

PT Telkom Tbk terus memperluas pemasaran akses internet berkecepatan tinggi "Speedy" di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) dan menargetkan ...

Mantan Anggota Dewan Ikut Unjukrasa

Mantan anggota DPR RI asal Aceh, Ghazali Abbas Adan ikut berorasi bersama ratusan korban konflik Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah yang ...

Masyarakat Serahkan 42 Senjata Rakitan ke Polda NAD

Sebanyak 42 pucuk senjata api, umumnya jenis buatan sendiri (rakitan) hingga saat ini telah diserahkan masyarakat dari berbagai wilayah di Provinsi ...

Masyarakat Gayo Rayakan Dua Tahun Perdamaian Aceh

Masyarakat di dataran tinggi Gayo merayakan peringatan dua tahun ditandatanganinya nota kesepahaman (MoU) Perdamaian Helsinki, dengan menggelar ...