Tag: bencana kabut asap

Hujan air asin landa Pekanbaru

Hujan air rasa garam (asin) melanda sebagian Ibu Kota Provinsi Riau, Pekanbaru, setelah dua pekan daerah ini dilanda kemarau akibat adanya gangguan ...

Satgas Darat tiga bulan padamkan 20.451 hektare lahan terbakar

Satuan Tugas Darat Penanggulangan Bencana Kabut Asap telah memadamkan 20.451 hektare lahan terbakar sepanjang tiga bulan terakhir, kata Kepala Badan ...

PWI: pejabat bungkam berarti ada `sesuatu`

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Riau menilai para pejabat yang bungkam saat menjawab pertanyaan wartawan, mengindikasikan ada sesuatu yang ...

BPPT telah tabur 86,9 ton garam untuk hujan buatan

Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) dalam dua bulan terakhir telah menabur sebanyak 86,9 ton garam untuk penerapan Teknologi Modifikasi ...

Tersangka pembakar lahan Riau bertambah jadi 102 orang

Satuan Tugas Penegakkan Hukum Polda Riau menetapkan jumlah tersangka pembakar lahan menjadi 102 orang, dari sebelumnya 100 orang. "Ini ...

90 tersangka pembakar hutan Riau ditangkap polisi

Satuan Tugas Penegakkan Hukum Penanggulangan Bencana Kabut Asap dari kepolisian telah menetapkan 90 orang sebagai tersangka dugaan pembakaran lahan ...

Luas lahan yang terbakar di Riau sampai 20.067 hektare

Satuan Tugas Penanggulangan Bencana Kabut Asap menyatakan luas lahan yang terbakar di Provinsi Riau sampai 20.067 hektare dan meliputi kawasan ...

Kualitas udara Riau mulai sehat

Satuan Tugas (Satgas) Penanggulangan Bencana Kabut Asap menyatakan tiga alat Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU) menyatakan kualitas udara di ...

Satelit NOAA deteksi belasan "hotspot" di Riau

Satelit "National Oceanic and Atmospheric Administration (NOAA)" 18 mendeteksi kemunculan 28 titik panas atau hotspot di daratan Sumatera, di ...

Hampir 66 ton garam untuk hujan buatan di Riau

  Sudah 65,9 ton garam ditabur di udara berbagai daerah kabupaten dan kotamadya di Riau untuk membuat hujan buatan menggunakan teknologi ...

Wartawan diusir saat jumpa pers penanganan asap Riau

Komandan Satgas Penanggulangan Bencana Kabut Asap Riau Danrem 031/Wirabima Brigjen TNI Prihadi Agus Irianto mengusir wartawan yang meliput ...

Satgas nyatakan "hotspot" riau kembali meningkat

Satuan Tugas (Satgas) Penanggulangan Bencana Kabut Asap menyatakan titik panas (hotspot) di daratan Provinsi Riau terdeteksi satelit kembali ...

Polda limpahkan berkas enam tersangka pembakar lahan

Pihak Kepolisian Daerah Riau telah melimpahkan berkas perkara (tahap satu) untuk enam tersangka pembakar lahan dan hutan ke kejaksaan di beberapa ...

Pakar: bencana kabut asap berpotensi terjadi lagi

Guru Besar Perlindungan Hutan Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor Prof Bambang Hero Saharjo mengingatkan akan adanya potensi bencana kabut ...

Pelajar di Agam kembali bersekolah Selasa

Siswa Pendidikan Anak Usia Dini hingga Sekolah Dasar di Kabupaten Agam, Sumatera Barat, akan kembali ke sekolah pada Selasa (18/03/14) setelah ...