Tag: belanja anggaran

Kemenhan dan PT DI bahas kemajuan program jet tempur KFX/IFX

Kementerian Pertahanan (Kemenhan) RI dan PT Dirgantara Indonesia (DI) membahas kemajuan program pembuatan pesawat tempur kerja sama Indonesia dan ...

Kemendagri dorong pemda beri insentif retribusi daerah basis kinerja

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah mendorong pemerintah daerah (pemda) untuk memberikan insentif ...

PT DI bidik perakitan akhir, MRO, uji terbang dan sertifikasi KF-21

PT Dirgantara Indonesia (DI) membidik untuk terlibat dalam perakitan akhir, uji terbang, sertifikasi, kemudian pemeliharaan dan perbaikan (MRO) jet ...

Mendagri pacu pemda lakukan cara kreatif tingkatkan kapasitas fiskal

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian memacu pemerintah daerah (pemda) untuk melakukan cara kreatif dalam meningkatkan kapasitas fiskal. ...

Kemenhan umumkan realisasi belanja anggaran per Triwulan II 2024

Kementerian Pertahanan (Kemenhan) RI mengumumkan realisasi belanja anggaran khusus untuk unit organisasi kementerian per Triwulan II 2024 mencapai 29 ...

Anggota DPR minta Kementerian PPPA tambah program sosialisasi UU KIA

Anggota Komisi VIII DPR RI Hidayat Nur Wahid meminta Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) menambahkan sosialisasi ...

Presiden minta kepala daerah tingkatkan realisasi belanja APBD

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada seluruh kepala daerah untuk segera meningkatkan realisasi belanja Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ...

Kemenkeu jelaskan soal uang masyarakat untuk Tapera

Kementerian Keuangan menjelaskan soal penggunaan uang masyarakat untuk Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) yang kerap menjadi pertanyaan. Menurut ...

Anggota DPR: Stabilitas politik usai pemilu buat ekonomi lebih baik

Anggota Komisi XI DPR RI Kamrussamad menilai pertumbuhan ekonomi nasional diperkirakan lebih baik pada kuartal II 2024, didukung terciptanya ...

Realisasi belanja APBN di Riau capai Rp6,86 triliun pada triwulan I

Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Provinsi Riau mencatat realisasi belanja Anggaran Pendapatan Belanja Negara di ...

DKI tingkatkan pengawasan dan pengamanan konten pada layanan JakWifi

Pemerintah Provinsi DKI meningkatkan pengawasan dan pengamanan konten pada layanan internet Wi-Fi gratis atau JakWifi bagi masyarakat demi ...

BPBD DKI sebut ribuan orang telah kunjungi ruang literasi kebencanaan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI mencatat sebanyak ribuan orang telah mengunjungi ruang literasi kebencanaan sebagai wahana edukasi ...

Menteri PUPR: SPI oleh KPK instrumen peningkatan kinerja berintegritas

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan Survei Penilaian Integritas (SPI) oleh Komisi Pemberantasan ...

Mensos: Realisasi anggaran Kemensos tahun 2023 capai 98 persen

Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini menyampaikan bahwa realisasi anggaran Kementerian Sosial (Kemensos) pada tahun 2023 mencapai 98 persen atau ...

Nilai transaksi pasar digital PaDI UMKM Rp909 triliun

Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mencatat nilai transaksi pasar digital melalui platform Pasar Digital Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah ...