Tag: batang jawa tengah

Targetkan swasembada, pemerintah genjot produksi bawang putih Di Batang

ANTARA - Pemerintah menargetkan dalam jangka empat tahun ke depan, Indonesia bisa swasembada bawang putih. Program perluasan Iahan maupun produksi ...

Bahlil pastikan tiga perusahaan relokasi masuk ke Batang, termasuk LG

Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengatakan ada tiga perusahaan yang akan masuk ke Kawasan Industri Terpadu (KIT) ...

Kilas NusAntara Malam

ANTARA - Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah menjadi salah satu daerah pengekspor ikan tuna ke beberapa negara, dalam sebulan daerah itu bisa ...

Produksi ikan laut di Batang meningkat

ANTARA - Hasil tangkapan nelayan di perairan Kabupaten Batang, Jawa tengah mengalami kenaikan. Hasil produksi ikan di Kabupaten Batang peridode ...

Tradisi sedekah laut di Batang

Sejumlah warga melarung sesaji di laut lepas saat sedekah laut di Klidang Lor, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Kamis (3/9/20). Tradisi sedekah laut ...

Nelayan di Batang sederhanakan acara sedekah laut di masa pandemi

Nelayan di Kabupaten Batang, Jawa Tengah, menyederhanakan pelaksanaan acara sedekah laut atau nyadran di Tempat Pelelangan Ikan 2 Klidang Lor, ...

Kawasan Industri Terpadu Batang

Kereta api melintas di jalur kereta di sekitar Stasiun Plabuan berdekatan dengan wilayah Kawasan Industri Terpadu Batang, di Ketanggan, Kecamatan ...

Kilas NusAntara Pagi

ANTARA - BMKG menggelar sekolah iklim untuk meningkatkan wawasan petani dalam memahami perubahan iklim dunia. Sejumlah narapidana melakukan peragaan ...

Saat warga binaan rutan berlenggak-lenggok dengan busana berbahan koran

ANTARA - Keseruan terjadi saat digelarnya peragaan busana di aula Rutan Rowobelang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Senin ( 24/8). Karena menampilkan ...

Kementan bidik Batang untuk pengembangan jeruk lokal

ANTARA - Kementerian Pertanian tengah mendorong pengembangan pertanian jeruk lokal untuk mengurangi ketergantungan impor jeruk. Salah satu yang ...

Kementan targetkan Indonesia swasembada bawang putih pada 2024

Kementerian Pertanian (Kementan) menargetkan pada 2024 Indonesia mampu swasembada bawang putih, kata Direktur Perbenihan Holtikultura Kementan ...

Lazismu beri bantuan psikososial kepada korban terlindung LPSK

Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shadaqah Muhammadiyah (Lazismu), memberikan bantuan psikososial kepada korban penganiayaan berat yang merupakan ...

Kilas NusAntara Siang

ANTARA - Bappebti memperketat pengawasan terhadap para operator perdagangan berjangka yang melanggar aturan. Pengemudi ojek online (Ojol) di Cicukang ...

Dishub Batang terapkan uji KIR dengan kartu pintar

ANTARA - Dinas Perhubungan Kabupaten Batang, Jawa Tengah, menerapkan pelayanan uji kelayakan kendaraan atau uji KIR secara digital dengan menggunakan ...

Pemkab Batang tutup dua kantor OPD karena COVID-19

Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah, menutup dua kantor organisasi perangkat daerah yaitu Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga, serta Badan ...