Tag: bashar al assad

Militer Suriah klaim rebut lokasi strategis Aleppo

Militer Suriah mengatakan telah merebut wilayah strategis di Aleppo, Selasa, yang akan menandai pergerakan terpenting di kota itu oleh Damaskus dan ...

Presiden Suriah sebut kekuatan Barat melemah di negaranya

Presiden Suriah Bashar al-Assad menyebut kekuatan negara-negara Barat sudah "makin lemah" di negaranya dalam sebuah wawancara yang siar Minggu ...

Bos ISIS Abu Bakr al-Baghdadi "bernyanyi", sesumbar akan menang

Pada pesan pertamanya setelah pasukan Irak dukungan AS memulai ofensif guna merebut kembali Mosul yang menjadi kota besar terakhir yang masih ...

Lebanon lantik presiden baru setelah kevakuman 29 bulan

Mantan panglima angkatan darat Michel Aoun pada Senin dilantik sebagai presiden ke-13 Lebanon setelah posisi itu vakum selama dua setengah tahun. ...

Serangan udara di Idlib tewaskan 26 orang, kebanyakan anak-anak

Serangan udara oleh pesawat-pesawat tempur Suriah atau Rusia pada Rabu menewaskan setidak-tidaknya 26 orang, kebanyakan anak-anak sekolah di sebuah ...

Trump sebut kebijakan Hillary di Suriah picu Perang Dunia Ketiga

Calon presiden Amerika Serikat dari Partai Republik Donald Trump menyebut rencana calon presiden dari Partai Demokrat Hillary Clinton untuk Suriah ...

Rusia tuduh koalisi AS lakukan "kejahatan perang" di Irak

Kementerian Pertahanan Rusia menuduh koalisi pimpinan Amerika Serikat (AS) yang memerangi ekstremis di Irak melakukan kejahatan perang pada Sabtu ...

AS dan Arab Saudi daftarhitamkan anggota Hizbullah dan donaturnya

Amerika Serikat (AS) dan Arab Saudi mengenakan sanksi terhadap anggota Hizbullah dan pendukung keuangannya, menuduh mereka menyalurkan uang kepada ...

7 hal menarik pada debat terakhir, "wanita jahat" sampai "boneka Putin"

Debat terakhir calon presiden Amerika Serikat antara kandidat Republik Donald Trump melawan kandidat Demokrat Hillary Clinton di Universitas Nevada ...

Ibu Negara Suriah tolak tawaran tinggal di luar negeri

Ibu Negara Suriah Asma al-Assad mengatakan ia menolak tawaran berulang untuk meninggalkan negaranya yang sedang dilanda perang bersama anak-anaknya, ...

ISIS hancur lebur di desa "perang kiamat"

Pasukan pemberontak Suriah dukungan Turki merebut desa Dabiq dari ISIS, Minggu waktu setempat, sehingga mengusir kelompok militan itu dari tempat ...

Pembicaraan soal Suriah berakhir tanpa kesepakatan

Pembicaraan antara menteri luar negeri dari Amerika Serikat, Rusia, Turki, Iran, Jordania, Mesir, Arab Saudi, Qatar dan Irak berakhir, Sabtu malam ...

Putin tandatangani kesepakatan Rusia untuk gunakan pangkalan Suriah

Presiden Rusia Vladimir Putin menandatangani kesepakatan dengan pemerintah Suriah soal izin bagi Rusia untuk menggunakan pangkalan udara Hmeimim di ...

Putin ratifikasi kesepakatan penempatan pasukan di Suriah

Presiden Rusia Vladimir Putin pada Jumat (14/10) menyetujui undang-undang yang meratifkasi kesepakatan Moskow dengan Suriah untuk menempatkan ...

Pesawat tempur Rusia lanjutkan serangan di Aleppo Timur

Pesawat-pesawat tempur Rusia melanjutkan pengeboman di wilayah Aleppo timur yang dikuasai pemberontak pada Selasa (11/10) setelah beberapa hari yang ...