Tag: baparekraf

Earth Festival 2022 diharapkan pupuk kepedulian terhadap lingkungan

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengharapkan Earth Festival 2022 dapat menjadi pengungkit pariwisata dan geliat ekonomi kreatif ...

Kolaborasi kunci pengembangan kewirausahaan desa wisata

Kolaborasi merupakan kunci pengembangan kewirausahaan untuk desa wisata, utamanya dalam mendorong kembali bangkitnya pariwisata pascapandemi, ...

Pemerintah latih penggerak wisata jadi wirausaha andal

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) melatih para penggerak wisata desa menjadi ...

Kemenparekraf gandeng BEI dukung pelaku usaha parekraf untuk IPO

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif bekerja sama dengan Bursa Efek Indonesia mendorong pelaku usaha ...

Pemerintah minta desa wisata BYP jadi desa mandiri

Desa wisata yang berada di kawasan Borobudur, Yogyakarta, Prambanan (BYP) diminta untuk menjadi desa mandiri, salah satunya melalui peningkatan ...

Kemenparekraf-KIP sosialisasi pengelolaan keterbukaan informasi publik

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) melakukan kolaborasi dengan Komisi Informasi Pusat (KIP) menyosialisasikan pengelolaan ...

Kemenparekraf dorong pelaku pariwisata jadi lokomotif perekonomian

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mendorong agar pelaku pariwisata menjadi ...

Kemenparekraf gelar pelatihan pariwisata Bromo-Tengger-Semeru

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) menggelar Pelatihan Pengembangan Inovasi ...

5.500 beasiswa disediakan untuk kembangkan talenta ekonomi digital

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif berkolaborasi dengan Google Indonesia untuk menyediakan 5.500 beasiswa bagi pengembangan talenta ekonomi ...

Pembangunan pariwisata berkelanjutan dukung penyiapan SDM andal

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan melalui program pembangunan pariwisata terintegrasi dan berkelanjutan maka ...

Adira dirikan landmark Desa Ramah Berkendara di Desa Sanankerto

PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk. (Adira Finance) kembali menghadirkan program CSR Festival Kreatif Lokal 2022 berupa pendirian landmark ...

Indonesia manfaatkan WTD 2022 untuk wujudkan pariwisata berkelanjutan

Indonesia sebagai tuan rumah perayaan World Tourism Day (WTD) ke-42 pada 27 September 2022 di Bali akan memanfaatkan momentum itu untuk mewujudkan ...

Pentingnya sikap adaptif guna wujudkan pariwisata berkualitas

Orientasi pengembangan sektor kepariwisataan saat ini lebih ditujukan untuk pengembangan pariwisata berkualitas, di mana sumber daya manusia memiliki ...

Kemenparekraf dukung PFN promosikan pariwisata lewat film

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mendukung Perum Produksi Film Negara (PFN) ...

Daya saing masyarakat di desa wisata perlu diperkuat

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengatakan daya saing masyarakat di desa wisata di enam destinasi pariwisata ...