Tag: bank jateng

Ganjar bantu 2 ton cat untuk perindah Nepal Van Java

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyerahkan bantuan berupa 2 ton cat kepada masyarakat Dusun Butuh, Desa Temanggung, Kabupaten Magelang, untuk ...

Seri terakhir Tour de Borobudur berakhir di cagar budaya Tuk Budoyo

75 pesepeda Bank Jateng Tour de Borobudur 2021 menempuh rute Candi Borobudur di Magelang dan berakhir di cagar budaya Tuk Budoyo di Kabupaten ...

Seri 3 Tour de Borobudur lintasi rute baru Kendal-Kabupaten Semarang

100 pesepeda Seri Ke-3 Bank Jateng Tour de Borobudur 2021 melintasi rute baru di wilayah Kendal dan Kabupaten Semarang sebelum akhirnya finish di ...

Seri 2 Tour de Borobudur tempuh rute Borobudur-Nepal Van Java

Sebanyak 100 pesepeda Bank Jateng Tour de Borobudur 2021 melakoni seri ke-2 dengan rute yang berakhir di Dusun Butuh, Desa Temanggung, Kabupaten ...

Tour de Borobudur XII jadi momentum geliat pariwisata Jawa Tengah

Pelaksanaan Tour de Borobudur XII yang dimulai di Benteng Vastenburg Solo pada Sabtu (6/11) menjadi momentum geliat pariwisata di Jawa ...

BI: 44 bank siap implementasi BI Fast, biaya transfer jadi Rp2.500

Bank Indonesia (BI) mencatat setidaknya sudah ada 44 bank peserta yang akan segera mengimplementasikan layanan BI Fast, sehingga biaya transfer ...

Dekranasda Jateng jajaki kerja sama Bandara Adisutjipto promosi UMKM

Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Jawa Tengah menjajaki kerja sama dengan Bandara Adisutjipto Yogyakarta untuk mempromosikan ...

PN Semarang tolak praperadilan 13 nasabah pembobol Bank Jateng

Pengadilan Negeri (PN) Semarang menolak gugatan praperadilan 13 nasabah terduga pembobolan Bank Jateng terhadap Direktorat Reserse Kriminal Khusus ...

Dekranasda Jateng buka ruang pamer kriya di Bandara Yogyakarta

Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Jawa Tengah membuka ruang pamer di Bandara Internasional Yogyakarta, Kabupaten Kulonprogo, DIY, sebagai ...

Jawa Tengah ingin perluas pasar ekspor di Eropa

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah ingin memperluas pasar ekspor di Eropa agar usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) makin berkembang. "Ada ...

Pengacara sebut penyidikan pembobolan Bank Jateng tanpa PPATK dan OJK

Kuasa hukum 13 nasabah terduga pembobolan Bank Jateng, Joko Susanto menyebut, tidak ada keterlibatan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan ...

UKM Virtual Expo 2021 tampilkan 4.159 produk

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah kembali menggelar UKM Virtual Expo 2021 dengan tema "Furniholic UKM" secara daring pada 17-19 September ...

Sebanyak 13 nasabah pembobol Bank Jateng praperadilankan Polda Jateng

Sebanyak 13 nasabah terduga pembobolan Bank Jateng menggugat praperadilan Direktur Reserse Kriminal Polda Jawa Tengah atas penetapan tersangka dan ...

Survei: Mayoritas generasi muda bercita-cita miliki usaha sendiri

Hasil penelitian Asia Pacific Young Entrepreneurs Survey 2021 menunjukkan sebanyak 72 persen generasi Z dan milenial di Asia Pasifik bercita-cita ...

Bank Jateng luncurkan kredit untuk wirausaha muda

Bank Jateng meluncurkan kredit untuk wirausaha muda berupa layanan kredit startup milenial sebagai upaya membangkitkan perekonomian di tengah situasi ...