Tag: bank dunia

CEO JPMorgan Dimon memperingatkan resesi dalam 6 hingga 9 bulan

Kepala Eksekutif JPMorgan Chase & Co Jamie Dimon mengatakan Amerika Serikat dan ekonomi global dapat mengarah ke resesi pada pertengahan tahun ...

Bank Dunia dan IMF peringatkan meningkatnya risiko resesi global

Presiden Bank Dunia David Malpass dan Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (IMF) Kristalina Georgieva pada Senin (10/10) memperingatkan ...

Sri Mulyani: Perusahaan keuangan dominasi kapitalisasi pasar di BEI

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan perusahaan keuangan seperti perbankan, telekomunikasi, dan e-commerce saat ini mendominasi ...

Presiden Jokowi lantik Gubernur dan Wagub DIY di Istana Negara

Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi melantik Sri Sultan Hamengku Buwono X dan Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Aryo (KGPAA) Paku Alam X di Istana ...

BPJT uji coba transaksi tol nirsentuh pada akhir tahun 2022

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) menargetkan untuk memulai uji coba teknologi sistem ...

Ketua IMF soroti "perubahan mendasar" ekonomi global

Pimpinan Dana Moneter Internasional (IMF) menyatakan ada sebuah "perubahan mendasar" dalam ekonomi global yang mendesak negara-negara untuk ...

Ketua IMF soroti "perubahan mendasar" dalam ekonomi global

Ketua Dana Moneter Internasional (IMF) mengatakan Kamis (6/10/2022) ada "perubahan mendasar" dalam ekonomi global, mendesak negara-negara ...

PUTRI Investment Forum jadi ajang promosi destinasi wisata Indonesia

Perhimpunan Usaha Taman Rekreasi Indonesia (PUTRI) bekerja sama dengan RajaMICE dan didukung dengan Bank Mandiri sebagai mitra bank akan ...

Negara G20 ingin mereplikasi keberhasilan Indonesia di sektor pangan

ANTARA - Salah satu keberhasilan Indonesia dalam ekosistem sektor pangan adalah pembiayaan yang murah dan banyak negara yang ingin mereplikasi ...

IHSG menguat seiring optimisme Indonesia tak akan alami resesi

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu pagi menguat seiring optimisme Indonesia tak akan mengalami resesi. IHSG ...

Kemendes PDTT gandeng Bank Dunia wujudkan Desa Cerdas

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) menggandeng Bank Dunia dalam pelaksanaan program Desa ...

Pejabat Fed: Bank sentral miliki banyak pekerjaan dinginkan inflasi

Presiden Federal Reserve Bank of New York John Williams mengatakan pada Senin (3/10/2022) bahwa sementara ada tanda-tanda baru pendinginan inflasi, ...

Kementerian PUPR telah tangani 7.257 hektar wilayah kumuh di 2020-2022

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menangani 7.257 hektar wilayah kumuh di Indonesia selama periode ...

Musim hujan, warga bantaran sungai Yogyakarta tingkatkan kewaspadaan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Yogyakarta mengingatkan warga yang tinggal di seluruh bantaran sungai untuk meningkatkan kewaspadaan ...

Kementerian PUPR tekankan kolaborasi pentahelix capai target nol kumuh

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Cipta Karya menekankan kolaborasi pentahelix dalam pembangunan ...