Tag: banjir lahar dingin

BPBD laporkan 13 warga Sumbar meninggal akibat banjir lahar dingin

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatera Barat (Sumbar) melaporkan 13 warga di Kabupaten Tanah Datar dan Kabupaten Agam meninggal dunia ...

15 orang meninggal akibat banjir bandang aliran lahar Gunung Marapi

Sebanyak 15 orang dilaporkan meninggal dunia akibat musibah banjir bandang aliran air lahar dingin Gunung Marapi serta hujan deras di Sumatera Barat, ...

Sebanyak 14 orang meninggal dunia akibat banjir bandang di Sumbar

Sebanyak 14 orang warga Kabupaten Agam, Tanah Datar dan Kota Padang Panjang dilaporkan meninggal dunia akibat banjir yang melanda tiga daerah di ...

Kawasan Gunung Marapi diterjang banjir lahar dingin

ANTARA - Banjir lahar dingin kembali melanda kawasan di sekitar Gunung Marapi Sumatera Barat pada Sabtu Malam 11 Mei. Banjir yang terjadi pukul 23.00 ...

SAR Padang gerak cepat bantu korban banjir lahar dingin

Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), bergerak cepat membantu masyarakat yang terdampak banjir lahar dingin di ...

Gunung Semeru kembali erupsi pada Senin pagi, lontarkan abu 700 meter

Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut (mdpl) di perbatasan Kabupaten Lumajang dengan Malang, Jawa Timur (Jatim), ...

Pemprov Sumbar serahkan bantuan ayam KUB di Pasaman Barat

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menyerahkan bantuan ternak ayam kelompok usaha bersama (KUB) paket 1 sebanyak 25.000 ekor untuk 50 ...

Gunung Semeru kembali erupsi selama 104 detik

Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dengan Malang, Jawa Timur kembali mengalami erupsi selama 104 detik pada Selasa malam ...

Penanganan infrastruktur pertanian jadi prioritas pascabanjir Lumajang

Penjabat Bupati Lumajang Indah Wahyuni mengatakan bahwa penanganan infrastruktur pertanian menjadi prioritas utama pascabanjir lahar dingin Gunung ...

Pemprov Sumbar berduka, pembersihan banjir lahar dingin telan korban

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi menyampaikan rasa duka dan belasungkawa bagi keluarga dari pekerja alat berat yang meninggal terbawa ...

Menko PMK : Sosialisasi mitigasi bencana untuk minimalisasi korban

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menilai sosialisasi mitigasi bencana penting dilakukan di ...

Pekerja proyek di Tanah Datar Sumbar tewas terseret arus lahar dingin

ANTARA - Seorang operator ekskavator yang sedang membersihkan sisa material di Sungai Aia Kalek, Nagari Aie Angek, Kecamatan X Koto, Kabupaten Tanah ...

Gunung Semeru erupsi empat kali, muntahkan abu hingga 1.000 meter

Gunung Semeru yang berada di Jawa Timur mengalami empat kali erupsi dan melontarkan abu vulkanik dengan ketinggian antara 800 hingga 1.000 meter di ...

BPBD Lumajang imbau warga tak seberangi sungai, waspada banjir susulan

ANTARA - Sejumlah warga di Lumajang, Jawa Timur, membuka jasa panggul kendaraan untuk melintasi sungai aliran lahar dingin. Hal ini dampak dari ...

TNI-Polri bantu warga bangun jembatan darurat pascabanjir lahar Semeru

TNI dan Polri gotong royong membantu warga membangun jembatan darurat penghubung antarkecamatan pascabanjir lahar dingin Gunung Semeru yang ...