Bencana longsor dan banjir landa Garut
Bencana alam tanah longsor dan banjir bandang melanda sejumlah daerah di Kabupaten Garut, Jawa Barat, yang disebabkan curah hujan tinggi melanda ...
Bencana alam tanah longsor dan banjir bandang melanda sejumlah daerah di Kabupaten Garut, Jawa Barat, yang disebabkan curah hujan tinggi melanda ...
Debit air Sungai Cimanuk yang berhulu di Kabupaten Garut, Jawa Barat, meningkat 100 persen atau mencapai 9.000 liter dari kondisi normal rata-rata ...
Tiga jembatan gantung rusak akibat diterjang banjir bandang Sungai Cikandang, Kecamatan Pakenjeng, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Senin (14/4). ...
Hujan deras menyebabkan banjir sehingga menghambat arus kendaraan dari dua arah Jalan Raya Cisurupan, Desa/Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut, ...
Sebagian warga korban banjir luapan Sungai Cipeujeuh, kawasan kota Kabupaten Garut, Jawa Barat, mengungsi di masjid dan rumah sanak saudaranya ...
Korban banjir bandang di Garut, Jawa Barat, Minggu mulai tinggalkan tempat pengungsian, lima hari setelah bencana itu melanda lima kelurahan di ...
Ratusan rumah warga di lima kelurahan, Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat, terendam banjir setelah hujan deras mengguyur kota itu, Sabtu. ...
Ahli waris korban banjir bandang di Kabupaten Garut, Provinsi Jawa Barat akan mendapatkan santunan sebesar Rp4 juta per jiwa dari Kementerian ...
Posko Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) menyatakan bahwa korban tewas dalam bencana banjir dan tanah longsor di Garut, Jawa Barat, belum ...
Korban meninggal dunia akibat banjir bandang dan tanah longsor dilima Kecamatan, Garut bagian selatan, diketahui sembilan orang, kata Kepala ...
Banjir bandang yang melanda Kabupaten Garut bagian Selatan, Jawa Barat, diantaranya Kecamatan Cikelet merenggut nyawa empat orang, sedangkan sepuluh ...
Banjir bandang melanda Kabupaten Garut bagian selatan, Jawa Barat, dan hingga ke lima kecamatan, serta menyebabkan satu orang hilang karena hanyut, ...
Jebolnya tanggul sungai pada perbatasan desa Rancabango dengan Mekarjaya di kecamatan Tarogong Kaler, Garut, mengakibatkan jalan kabupaten dan ...
Jalan provinsi yang melintasi Talegong Garut hingga Pangalengan Bandung terputus akibat terjadi lagi longsor, bahkan menyeret sebuah mobil jenis ...
Sebanyak 349 kepala keluarga (KK) atau sekitar 1.745 warga korban banjir di kecamatan Garut Kota, mengaku kecewa pada Bupati Aceng H.M Fikri dan ...