Tag: balapan pertama

F1 luncurkan insiatif perangi COVID-19, rasisme, dan inekualitas

Formula 1, di restart musimnya yang tertunda nanti, akan meluncurkan inisiatif bertajuk #WeRaceAsOne, yang bertujuan untuk memerangi masalah terbesar ...

Austria beri lampu hijau untuk gelar seri pembuka Formula 1

Musim Formula 1 yang tertunda karena pandemi virus corona bisa dimulai di Austria pada 5 Juli nanti setelah pemerintah setempat memberi lampu hijau ...

Dipecat Audi, Abt berkilah tak bermaksud curang di esports Formula E

Daniel Abt mengaku tak bermaksud curang meski Audi harus memecatnya dari tim Formula E mereka setelah sang pebalap Jerman itu kedapatan melanggar ...

Alonso menangi balap virtual Legends Trophy di Indianapolis

Fernando Alonso, pada akhirnya, meraih kemenangan di Indianapolis meski lewat balapan virtual Legends Trophy yang diadakan oleh Torque Esports dan ...

Sejumlah balapan akan digelar sebagai pemanasan Tour de France

Sejumlah balapan akan digelar sebagai pemanasan Tour de France (TdF), yang menurut jadwal baru akan dihelat pada akhir Agustus, demikian tercantum ...

Hamilton mensyukuri berkah "cuti panjang" Formula 1

Juara dunia enam kali Lewis Hamilton telah menemukan berkah di balik kekosongan musim balapan dan mengatakan dirinya merasa jauh lebih segar setelah ...

Vettel jalani debut balap virtual di Legends Trophy

Pebalap tim Ferrari Sebastian Vettel untuk pertama kalinya ikut ajang balapan virtual pada Sabtu ketika dirinya ambil bagian di Legends Trophy yang ...

Leclerc akui Ferrari masih harus berbenah untuk kejar Mercedes

Berkaca pada hasil tes pramusim, Charles Leclerc mengaku bahwa Ferrari masih harus banyak berbenah untuk bisa mengejar tim juara bertahan Mercedes ...

Formula 1 targetkan musim balapan mulai di Austria pada 5 Juli

CEO Formula 1 Chase Carey pada Senin berharap bisa menggelar musim balapan yang tertunda tahun ini di Austria pada Juli dan mengakhirinya di Abu ...

Tak ingin pindah, Hamilton sebut Mercedes tim impian

Lewis Hamilton pada Senin mengisyaratkan jika dirinya tak memiliki rencana untuk meninggalkan Mercedes yang ia sebut sebagai tim impian setelah ...

Renault bakal potong gaji Ricciardo akibat pandemi

Daniel Ricciardo akan mendapati gajinya dipotong untuk membantu Renault melewati pandemi virus corona namun masa depannya di tim pabrikan asal ...

Corona menyadarkan betapa kita mendamba keriaan olahraga

Pertandingan Liga Italia Serie A antara Juventus vs Inter Milan di Stadion Allianz pada Senin, 9 Maret lalu seharusnya bisa menjadi tontonan yang ...

F1 luncurkan seri grand prix virtual gantikan balapan yang tertunda

Para pebalap Formula 1 akan kembali bertarung di trek namun kali ini mereka akan mengikuti seri grand prix virtual sebagai pengganti balapan F1 ...

Grand Prix Bahrain tangguhkan penjualan tiket

Penyelenggara Grand Prix Bahrain telah menangguhkan penjualan tiket untuk balapan Formula 1 yang akan digelar bulan ini di saat mereka melakukan ...

Sistem kemudi Mercedes yang kontroversial adalah Formula 1 klasik

Inovasi sistem kemudi poros ganda (DAS) yang dibawa Mercedes ketika tes pramusim di Barcelona dipandang direktur pelaksana Formula 1 Ross Brawn ...