Tag: balai kota surabaya

Ratusan penyanyi berkompetisi menjadi Bintang Radio Nasional 2024

Ratusan penyanyi dari berbagai daerah se- Indonesia berkompetisi di putaran final Bintang Radio Nasional 2024 yang dijadwalkan berlangsung di ...

Pemkot Surabaya terima Panji Pataka Jer Basuki Mawa Beya

Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur menerima Panji Pataka Jer Basuki Mawa Beya di Taman Surya Balai Kota Surabaya, dalam rangkaian memperingati Hari ...

Pemkot Surabaya masukkan edukasi museum ke kurikulum

Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur memasukkan edukasi tentang kunjungan ke museum dan juga tempat bersejarah di kota setempat ke dalam struktur ...

330 pasangan di Surabaya ikuti kirab isbat nikah massal

Sebanyak 330 pasangan pengantin mengikuti kirab "Resepsi Akbar Isbat Nikah Massal" yang digelar Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dari ...

Pos bantuan hukum PERADI-Pemkot Surabaya catatkan rekor MURI

DPC PERADI Surabaya bersama pemerintah kota (pemkot) setempat menginisiasi Program "Pos Bantuan Hukum di 1.368 Balai RW" dan ...

Eri Cahyadi: Rujak uleg gambaran toleransi di Kota Surabaya

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyatakan "Festival Rujak Uleg 2024" bertema "History of Rujak Uleg" memiliki makna ...

Ning Laila: Festival Rujak Uleg kenalkan kekayaan kuliner tradisional

Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya Laila Mufidah menyatakan acara tahunan "Festival Rujak Uleg" menjadi sarana mengenalkan kekayaan kuliner ...

Gelar festival makanan khas Surabaya, sambut Hari Jadi Kota Surabaya ke-731

Peserta membuat rujak uleg dalam posri besar saat Festival Rujak Uleg di Balai Kota Surabaya, Jawa Timur, Minggu (19/5/2024). Festival makanan khas ...

Bruno Moreira prediksi Indonesia menang 2-0

Pemain Persebaya Surabaya Bruno Moreira memprediksi Tim Nasional Indonesia U23 menang 2-0 atas Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 ...

M. Syukur: Isu otonomi daerah harus diatasi demi tujuan bersama

Ketua Kelompok DPD di MPR RI Muhammad Syukur mengatakan isu seputar otonomi daerah harus diatasi dalam waktu yang sesingkat mungkin supaya otonomi ...

Kemarin, NasDem gabung koalisi hingga perpindahan ASN ke IKN

Beragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Kamis (25/4), mulai dari Partai NasDem gabung koalisi besar untuk membantu pemerintahan Prabowo ...

Mendagri tekankan pembangunan berkelanjutan menuju ekonomi hijau

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menekankan soal pentingnya pembangunan berkelanjutan menuju ekonomi hijau. Hal ini disampaikan Tito saat ...

Pemprov Jateng peringkat dua penyelenggaraan pemerintahan daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah meraih peringkat kedua dari hasil Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (EPPD) Tahun 2023, dengan skor 3,6791 ...

Mendagri tak permasalahkan Gibran absen peringatan Hari Otoda XXVIII

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian tak mempermasalahkan Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka yang tak hadir saat pelaksanaan ...

Hari Otonomi Daerah 2024 sejumlah kepala daerah berprestasi terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kiri) memberikan piagam penghargaan kepada Wali Kota Medan Bobby Nasution (kedua kiri) pada peringatan Hari ...