Tag: bahasa indonesia

Ganjar pakai baju changsan di malam Imlek, sebut adanya peran Gus Dur

Calon presiden nomor urut 03 Ganjar Pranowo tampil memakai baju changshan saat mengunjungi Kelenteng Cin Te Yen Jakarta Barat pada malam perayaan ...

Pemprov Bali beri diskon kepada wisman yang sudah bayar pungutan

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali memberikan diskon wisata kepada wisatawan mancanegara yang sudah membayar pungutan sebesar Rp150.000 mulai 14 ...

Wamenkominfo dan Menteri Digitalisasi Belanda bahas tata kelola Gen AI

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Wamenkominfo) Nezar Patria melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Digitalisasi Belanda Alexandra van ...

Kemeriahan Tahun Baru Imlek 2024 yang kian terasa

Menjelang tahun baru China 2024 yang jatuh pada Sabtu (10/2), hampir setiap sudut Jakarta terutama di lokasi-lokasi yang dihuni komunitas Tionghoa ...

Kemendikbudrsitek terima hibah tanah dari Pemprov Kepri

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menerima hibah tanah seluas 10.000 meter persegi dari Pemerintah ...

Baby Shark siap debut di CGV Indonesia pada 16 Februari

Salah satu video kartun di Youtube yang paling banyak ditonton anak-anak yakni Baby Shark, siap debut di bioskop CGV pada 16 Februari ...

Wakapolri: Suku Melayu Kepri berkontribusi besar terhadap NKRI

Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol Agus Andrianto menyampaikan bahwa Suku Melayu di Provinsi Kepulauan Riau ...

KBRI gandeng pelajar untuk pemakaian Bahasa Indonesia di Australia

KBRI Canberra menggandeng Perhimpunan Pelajar Indonesia Australia (PPIA) untuk terlibat dalam mempromosikan pemakaian Bahasa Indonesia di ...

Wakapolri ajak anak-anak di Pulau Penyengat jadi anggota polisi

Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri), Komjen Pol Agus Andrianto mengajak anak-anak di Pulau Penyengat, Kota Tanjungpinang, Provinsi ...

UNS bakal terima 10.208 mahasiswa baru tahun ini dari beragam jalur

Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta akan menerima sebanyak 10.208 mahasiswa baru pada tahun 2024 melalui beberapa jalur ...

KBRI Seoul sampaikan program kerja sama Indonesia-Korea tahun 2024

Kuasa Usaha Ad Interim KBRI Seoul Zelda Wulan Kartika menyampaikan beberapa program kerja sama Indonesia-Korea Selatan yang akan diadakan sepanjang ...

Pengakuan Bahasa Indonesia sebagai bahasa internasional

Setelah melalui rangkaian panjang usaha dan diskusi, sidang pleno UNESCO pada 20 November 2023 memutuskan untuk menerima usulan Pemerintah Indonesia ...

Disbud hadirkan lomba stand up comedy Bahasa Bali saat bulan bahasa

Dinas Kebudayaan Provinsi Bali menghadirkan kegiatan baru dalam peringatan Bulan Bahasa Bali ke-6 tahun 2024 berupa komedi tunggal atau lebih ...

"Dilan 1983: Wo Ai Ni" bakal tayang 2024, diperankan Muhammad Ahdiyat

Seri terbaru film Dilan, berjudul "Dilan 1983: Wo Ai Ni" dijadwalkan tayang di bioskop tahun ini dan aktor Muhammad Ahdiyat dipercaya ...

Wapres harap santri Lasem pertahankan konsep multikultural

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin berharap santri Pondok Pesantren Kauman di Lasem, Jawa Tengah, terus mempertahankan konsep multikultural dengan ...