Tag: awan panas guguran gunung semeru

PMI andalkan Hagglund untuk evakuasi korban Semeru di medan berat

Palang Merah Indonesia (PMI) mengandalkan kendaraan taktis (rantis) Hagglund BV206 untuk membantu tim SAR dalam mengevakuasi dan mencari korban ...

Anak-anak di tenda pengungsian Gunung Semeru dihibur Menteri PPPA

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga bersama Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati ...

Ikatan Alumni Unair galang aksi peduli warga terdampak Semeru

Ikatan Alumni Universitas Airlangga (IKA Unair) menggalang aksi sosial peduli untuk warga terdampak awan panas guguran Gunung Semeru dengan ...

Kilas NusAntara Sore

ANTARA - Wali Kota Bandung Oded M Danial meninggal dunia karena terkena serangan jantung, saat menjalankan ibadah shalat Jumat di Masjid Mujahidin, ...

Dua jenazah dan satu bagian tubuh korban Semeru teridentifikasi

Tim Disaster Victim Identification (DVI) Mabes Polri berhasil mengidentifikasi dua jenazah dan satu bagian tubuh (body part) korban meninggal akibat ...

Ada dapur umum bergerak di Lereng Semeru

ANTARA - Organisasi kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) mengerahkan tiga unit kendaraan dapur umum, untuk menyuplai makanan siap santap bagi para ...

Akses menuju area tambang Supiturang Lumajang dipasang garis polisi

Akses menuju area tambang pasir yang ada di Dusun Sumbersari, Desa Supiturang, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur dipasangi garis polisi agar warga tidak ...

SAR: Korban meninggal dunia bencana Semeru menjadi 43 orang

Kantor Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Surabaya menyampaikan jumlah korban meninggal dunia akibat awan panas guguran Gunung Semeru di ...

Berbondong-bondong shalat jumat pertama usai APG di lereng Semeru

"Allahuakbar... Allahukbar...." suara adzan tepat pukul 11.20 WIB terdengar jelas dari Balai Desa Sumberwuluh di Kecamatan Candipuro, ...

Korban meninggal dunia erupsi Semeru menjadi 43 orang

ANTARA - Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Surabaya, Jumat (10/12), mengumumkan jumlah korban meninggal dunia akibat awan panas guguran Gunung ...

Pemkab Lumajang mulai petakan tempat relokasi warga terdampak Semeru

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang, Jawa Timur mulai memetakan dan mencari lokasi yang tepat untuk tempat relokasi hunian warga terdampak awan ...

DLH Lumajang bentuk tim tangani sampah di pengungsian Semeru

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Lumajang, Jawa Timur membentuk Tim Unit Reaksi Cepat (URC) dalam melakukan penanganan sampah di beberapa ...

ACT kerahkan tiga kendaraan dapur umum bantu korban erupsi Semeru

Organisasi kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) mengerahkan tiga unit kendaraan dapur umum untuk menyuplai makanan siap santap bagi para korban ...

PMI fokus distribusi air bersih dan layanan kesehatan korban Semeru

Palang Merah Indonesia (PMI) fokus mendistribusikan air bersih dan memberikan pelayanan kesehatan kepada korban terdampak bencana Gunung Semeru di ...

Bandara Juanda kirim bantuan terdampak Gunung Semeru

Manajemen Bandar Udara Internasional Juanda bersama seluruh anak perusahaan dan serikat pegawai menyalurkan barang-barang kebutuhan sehari-hari ...