Tag: aturan karantina

Austria kembali berlakukan karantina selama tiga minggu

Pemerintah Austria pada Sabtu (14/11) kembali memberlakukan karantina selama tiga minggu agar dapat mengendalikan penyebaran COVID-19 dan mengurangi ...

Italia berlakukan semi karantina di Lombardy demi tekan COVID-19

Pemerintah Italia akan kembali menetapkan aturan semi karantina di Lombardy, termasuk di sekitar Kota Milan, demi mengendalikan penyebaran COVID-19, ...

Jepang longgarkan pembatasan perjalanan untuk China dan 8 negara lain

Jepang telah melonggarkan pembatasan perjalanan untuk China, Australia, Korea Selatan dan enam negara dan wilayah lainnya, kata Menteri Luar Negeri ...

Ronaldo dikabarkan sedang diselidiki karena langgar protokol kesehatan

Penyerang Juventus Cristiano Ronaldo dikabarkan sedang diselidiki karena melanggar protokol virus corona setelah dinyatakan positif pada awal bulan ...

Mantan PM Inggris Tony Blair dituduh langgar aturan COVID-19

Mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair dituduh melanggar aturan pembatasan COVID-19 di negara itu dengan tidak mematuhi isolasi mandiri ...

Raja Malaysia tunda pertemuan dengan ketua partai karena COVID-19

Raja Malaysia Al-Sultan Abdullah menunda seluruh agenda pertemuan selama dua minggu sejak Rabu karena adanya kebijakan karantina di Kuala Lumpur, ...

Delhi hentikan penandaan di rumah pasien COVID-19 untuk hapus stigma

Otoritas wilayah Delhi, India, menghentikan penandaan di luar rumah pasien COVID-19 karena pemasangan tanda memunculkan stigma di masyarakat sehingga ...

Jepang akan hapus larangan perjalanan untuk 12 negara termasuk China

Jepang berencana untuk menghapus larangan perjalanan ke luar negeri ke China dan 11 negara/wilayah lain pada bulan depan, seperti dilaporkan oleh ...

Jepang segera longgarkan aturan karantina untuk pebisnis

Jepang akan melonggarkan aturan karantina mandiri dua pekan untuk sebagian pelaku bisnis yang berpergian ke luar negeri, seiring dengan upaya ...

Irlandia tolak rekomendasi penguncian COVID-19

Pemerintah Irlandia menolak rekomendasi mengejutkan dari kepala lembaga kesehatan mereka untuk menerapkan penguncian dan sebagai gantinya memperketat ...

Tingkat kematian akibat COVID-19 Peru kian menurun

Tingkat kematian akibat COVID-19 di Peru kian menurun, dengan 77 kematian baru dalam 24 jam terakhir, menurut otoritas kesehatan pada ...

Ribuan warga Israel unjuk rasa terhadap Netanyahu di tengah "lockdown"

Ribuan warga Israel berunjuk rasa di sejumlah wilayah di negara itu pada Sabtu (3/9) untuk memprotes Perdana Menteri Benjamin Netanyahu, di tengah ...

Masjidil Haram sambut kelompok jamaah umrah pertama di tengah wabah

Masjidil Haram di Makkah, Arab Saudi, kembali menyambut kelompok jamaah umrah untuk pertama kalinya di tengah pandemi COVID-19 pada Minggu pagi waktu ...

Jadi area terparah wabah COVID-19 di Eropa, Madrid akan "lockdown"

Kawasan otonom Madrid di Spanyol, yang menjadi area wabah COVID-19 terparah di Eropa, akan ditutup di bawah aturan karantina wilayah (lockdown) dalam ...

Israel batasi aksi unjuk rasa dengan aturan "lockdown" terkait wabah

Parlemen Israel pada Rabu (30/9) menyetujui dekrit yang didukung pemerintah terkait aturan karantina wilayah, lockdown, yang cenderung akan membatasi ...