Tag: arus lalu lintas

Transjakarta geser lokasi halte Kebon Sirih ke halte temporer

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menggeser lokasi pemberhentian pada halte Kebon Sirih arah selatan (Blok M) ke halte temporer sehubungan ...

Pj Gubenur Sumut imbau warga datang lebih awal di penutupan PON XXI

Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni mengimbau masyarakat agar datang lebih awal dalam penutupan Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Pemda DIY kenalkan Sumbu Filosofi Yogyakarta melalui JWHF 2024

Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta mengenalkan Sumbu Filosofi Yogyakarta melalui Jogja World Heritage Festival (JWHF) 2024 yang akan digelar pada ...

KAI resmikan monumen lokomotif di Stasiun Kediri

PT Kereta Api Indonesia (Persero) meresmikan lokomotif di Stasiun Kediri, Jawa Timur, yang merupakan monumen lokomotif uap melambangkan pelestarian ...

TNI gelar parade alutsista saat perayaan HUT Ke-79

Tentara Nasional Indonesia akan menggelar parade alat utama sistem senjata (alutsista) usai upacara perayaan Hari Ulang Tahun Ke-79 TNI di Monas, ...

DKI berlakukan rekayasa lalin di Jalan Thamrin mulai 21 September

Dinas Perhubungan DKI Jakarta berkoordinasi dengan Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya dan PT MRT Jakarta memberlakukan rekayasa lalu lintas di ...

Mendagri dorong BNPP kembangkan PLBN jadi sentra ekonomi baru

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mendorong Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) mengembangkan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) ...

Bantul kaji membuka jalur bus sekolah di wilayah tengah dan timur

Dinas Perhubungan Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta sedang melakukan kajian untuk membuka jalur baru layanan bus angkutan anak sekolah di ...

Polisi catat 4 lokasi pohon tumbang di Batam 

Satlantas Polres Barelang, Polda Kepulauan Riau, mencatat sebanyak empat titik lokasi pohon tumbang di wilayah Kota Batam, akibat hujan lebat ...

Hujan disertai angin kencang landa Kota Batam

Hujan disertai angin kencang dengan kecepatan 29 knot melanda wilayah Kota Batam dan sekitar pukul 18.30 WIB, Selasa, mengakibatkan sejumlah pohon ...

Hari H libur Maulid, sebanyak 204 ribu kendaraan kembali ke Jabotabek

PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 204.552 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek pada Hari-H Maulid Nabi Muhammad SAW atau pada Senin 16 ...

Jasamarga rekonstruksi jembatan dan jalan Tol Jakarta-Cikampek

PT Jasamarga Transjawa Tol melakukan pekerjaan rekonstruksi jembatan dan jalan pada Ruas Tol Jakarta-Cikampek dalam rangka meningkatkan kenyamanan ...

H-1 libur Maulid, sebanyak 561 ribu kendaraan meninggalkan Jabotabek

PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 561.066 kendaraan meninggalkan wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi (Jabotabek) pada H-3 sd H-1 ...

CMA: Shanghai diterjang Bebinca, topan terkuat sejak 1949

Topan Bebinca, yang mencapai Shanghai di China bagian timur pada Senin pagi, telah menjadi topan terkuat yang melanda kota tersebut sejak 1949, ...

Polres Cianjur siagakan puluhan personel antisipasi macet total Puncak

Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Cianjur, Jawa Barat, menyiagakan sekitar 65 personel di sejumlah titik rawan macet di sepanjang jalur ...