Tag: arus lalu lintas

Jasamarga imbau pengguna arah Jakarta antisipasi lima titik perbaikan

PT Jasamarga Transjawa Tol mengimbau pengguna jalan yang melintasi Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta agar mengantisipasi perjalanan, karena ada lima ...

Hujan deras sejak kemarin, puluhan rumah di Agam terendam banjir 50 cm

Sebanyak 30 rumah terendam banjir di Muaro Kandang, Nagari atau Desa Salareh Aia Barat, Kecamatan Palembayan, Kabupaten Agam, Sumatera Barat ...

KAI Daop 1 ubah operasi antisipasi Wondr Jakarta Running Festival esok

PT Kereta Api Indonesia (persero) Daerah Operasi (Daop) 1 Jakarta menyesuaikan pola operasi tujuh kereta api jarak jauh keberangkatan dari Stasiun ...

TNI kerahkan pasukan dari AD, AL dan AU untuk pelantikan presiden baru

Markas Besar TNI mengerahkan pasukan dari tiga matra-nya, yaitu TNI Angkatan Darat, TNI Angkatan Laut, dan TNI Angkatan Udara untuk mengamankan ...

Polres Batang evakuasi truk terbakar di Tol Semarang-Batang

Kepolisian Resor (Polres) Batang, Jawa Tengah, melakukan evakuasi truk bermuatan plastik yang terbakar di KM 358 A Tol Batang-Semarang, Jumat sekitar ...

Kepolisian kerahkan 1.758 personel jaga aksi di DPR RI dan Patung Kuda

Kepolisian mengerahkan 1.758 personel gabungan untuk mengamankan aksi serta mengawal beberapa elemen massa dan mahasiswa di depan Gedung ...

BPBD Sukabumi kerahkan personel tanggulangi banjir di Jalingsel

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBND) Kota Sukabumi mengerahkan sejumlah personelnya untuk menanggulangu bencana banjir yang merendam Jalur ...

Korlantas: Pelanggaran lalin Januari–September didominasi roda dua

Direktur Penegak Hukum Korps Lalu Lintas Polri Brigadir Jenderal Polisi Raden Slamet Santoso mengungkapkan bahwa pelanggaran lalu lintas selama ...

Jasamarga rekonstruksi Km 26 Tol Japek arah Jakarta

PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) merekonstruksi jalan tol di titik Km 26 ruas Tol Jakarta-Cikampek atau Japek arah Jakarta dalam rangka meningkatkan ...

Polda Kepri kerahkan 285 personel amankan kampanye Pilkada 2024

Kepolisian Daerah Kepulauan Riau (Polda Kepri) mengerahkan 285 personel untuk mengamankan masa kampanye pemilihan gubernur dan wakil gubernur peserta ...

Polisi kerahkan 1.634 personel amankan debat pertama Pilkada Jakarta

Kepolisian mengerahkan 1.634 personel gabungan untuk mengamankan jalannya debat pertama pasangan calon (paslon) gubernur dan calon wakil gubernur ...

AI dan keamanan siber, tantangan bagi pemerintah baru.

Indonesia, sebuah negara kepulauan terbesar di dunia, saat ini berada pada titik kritis dalam perjalanan transformasi digitalnya. Transformasi ini ...

Dishub DKI berlakukan rekayasa lalu lintas saat HUT Ke-79 TNI

Dinas Perhubungan DKI Jakarta memberlakukan rekayasa lalu lintas di beberapa ruas jalan di Jakarta sehubungan dengan adanya rangkaian Hari Ulang ...

HUT Ke-79 TNI, Polda Metro Jaya siapkan rekayasa lalu lintas

Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya menyiapkan rekayasa lalu lintas di sekitar Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, dalam rangka ...

Serangan udara Israel putuskan jalan penghubung Lebanon dan Suriah

Tentara Israel melakukan serangan udara pada Jumat dengan menargetkan daerah Masnaa di Lebanon timur untuk memutuskan arus jalan lintas batas yang ...